Skip to main content

Category : Tag: Ma


Ciptakan Suasana Kondusif, Gencar Lakukan Operasi

Dalam rangka Operasi Camer Semeru 2016, Polsek Montong selalu aktif menggalakkan Operasi Penyakit Masyarakat (Pekat). Hal itu dilakukan untuk menciptakan bulan suci ramadan di Kecamatan Montong aman dan nyaman.

Setahun, Petani Montong Panen Kacang Tanah 10.500 Ton

Selain padi dan jagung sebagai tanaman pokok petani yang ada di Kecamatan Montong, tanaman kacang tanah juga menjadi produk unggulan pertanian setempat. Dalam setahun, petani Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban mampu memproduksi kacang Tanah hingga 10.500 ton.

Sumur Ketheg Dagangan, Peninggalan Bupati Tuban ke-7

Sumur Pateguhan atau sering disebut warga sekitar dengan nama Sumur Ketheg yang berada di Desa Dagangan, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban diyakini warga sekitar adalah sumur peninggalan Syeikh Abdurrohman atau Tumenggung Raden Haryo Tedjo.

Kematian Ibu Berbanding Terbalik dengan Bayi

Angka kematian ibu di Kabupaten Tuban pada empat bulan pertama 2016 mengalami penurunan dibanding tahun 2015. Akan tetapi, angka kematian bayi mengalami peningkatan diperempat bulan 2016 ini, dibanding tahun sebelumnya.

Menunggu Berbuka

Puasa Kita Adalah Puasa Enteng

Malam ini terasa berbeda bagi Kang Tamin. Betapa tidak, ia bersama Kang Soleman mengikuti jamaah salat tarawih dengan imam seorang syekh dari Palestina. Sang syekh juga memberikan ceramah kepada jamaah yang hadir di masjid besar. Belum pernah mereka melihat secara langsung seorang imam dari negara lain, apalagi mendengar menjadi makmum salat.

Anggaran Tuban Sport Centre Baru Masuk 10 Milliar

Pemerintahan Bupati dan Wakil Bupati Tuban, Fathul Huda-Noor Nahar Hussein tengah melangsungkan pembangunan megah proyek Tuban Sport Centre (TSC). Pembangunan megah proyek ini tentu nantinya akan menjadi icon Sport di Kabupaten Tuban.

Kesehatan Jiwa, Prioritas Puskesmas Senori.

Kesehatan serta kesembuhan pasien menjadi prioritas Puskesmas Senori dalam pelayanan masyarakat. Hal itu disampaikan kepala Puskesmas Senori, dr. Fitria Wahyuningtyas, kepada blokTuban.com, Senin (13/6/2016).

Menunggu Berbuka

Membaca Kisah Para Nabi

Kisah-kisah Nabi Muhammad dan nabi-nabi sebelum beliau adalah sumber pelajaran berharga bagi seseorang yang hendak meneguhkan iman kepada Allah.  Dua pertiga al-Quran berisi kisah-kisah pada masa lalu. Dalam surat Yusuf Allah berfirman:  Sesungguhnya pada kisah-kisah mereka itu terdapat pengajaran bagi orang-orang yang mempunyai akal.  (Yusuf: 111)

Waspada Makanan Rusak dan Kadaluarsa

Dinas Kesehatan (Dinkes) Tuban, meminta masyarakat mewaspadai keberadaan makanan berbahaya bagi keluarga. Sebabnya, ketika bulan Ramadan rentan dimanfaatkan oknum tertentu untuk menjual makanan yang tidak layak konsumsi.

Makam Bejagung Lor Tampak Sepi Saat Ramadan

Makam Syeikh Abdullah Asy'ari atau masyarakat Kabupaten Tuban mengenalnya dengan sebutan makam Bejagung Lor tampak sepi saat bulan ramadan. Makam yang berada di Desa Bejagung Kecamatan Semanding ini terlihat lengang saat bulan suci ramadan.