Skip to main content

Category : Tag: Ac


Perubahan Cuaca Tuban, Waspadai Gelombang Tinggi di Laut Jawa

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Kelas III Tuban mengeluarkan prakiraan cuaca untuk wilayah Kabupaten Tuban yang berlaku mulai Minggu, 4 Agustus 2024 pukul 07:00 WIB hingga Senin, 5 Agustus 2024 pukul 07:00 WIB.

Pegawai Perhutani Tuban Dibacok Kapak Saat Pergoki Pencurian Kayu

Seorang pegawai Perhutani KRPH Mulyoagung, Damari (46), mengalami penganiayaan berat saat bertugas pada Jumat (26/7) sekitar pukul 07.30 WIB. Insiden ini terjadi di kawasan hutan petak 25c, Desa Tingkis, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban.