#blokTuban TV
Truk Tronton Muatan Biji Gandum Terbakar di Pantura Tuban
Kendaraan Truk Tronton muatan biji gandum terbakar di Jalur Pantura, tepatnya di Jalan Tuban-Babat turut Desa Gesing, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Kamis (23/9/2021) malam.