Skip to main content

Category : Tag: Bencan


Wabup Tekankan Pengurangan Risiko Bencana

Memasuki puncak musim penghujan pada bulan Februari-Maret 2019 mendatang. Wakil Bupati (Wabup) Tuban H. Noor Nahar Hussein mengingatkan kepada masyarakat untuk mewaspadai potensi bencana yang muncul. Di antaranya fenomena hujan lebat, tanah longsor dan angin puting beliung yang disebut dengan faktor Hydrometeorology yang terjadi di kabupaten Tuban.

Tagana Serahkan Bantuan untuk Korban Bencana Palu di Tuban

Wujud kepedulian sosial elemen masyarakat Kabupaten Tuban, dalam merespon bencana alam yang akhir-akhir melanda sejumlah titik Nusantara bisa dibilang militan. Salah satunya dilaksanakan Taruna Siaga Bencana (Tagana) Tuban dengan objek para korban bencana Palu yang mengungsi ke Tuban. Tercatat ada sekitar 150 Kepala Keluarga (KK) yang menjadi sasaran program.

Waspada! Hujan dan Gelomba Tinggi Masih Mengintai Perairan Jatim

abu besok (2/1/2019), hujan dengan intensitas ringan berpotensi terjadi di Perairan Bawean, Selat Madura serta sebagian wilayah perairan selatan Jawa Timur (Jatim). Adapun hujan sedang hingga lebat berpotensi terjadi di sebagian Laut Jawa bagian timur, Perairan Masalembo, Perairan utara Jatim, Perairan Kangean serta Samudra Hindia selatan Jatim.

VIDEO BLOK TUBAN

Longsor Mengintai Tuban?

Longsor mengintai sejumlah wilayah di Kabupaten Tuban. Seperti yang pernah terjadi di DAM irigasi di Desa Prambontergayang, Kecamatan Soko, yang mengancam tiga rumah milik warga. Bagaimana dengan wilayah Anda?

Tagana Tuban Terus Evakuasi Pengungsi Korban Bencana Palu

Taruna Tanggap Bencana (Tagana) Kabupaten Tuban terus mengevakuasi warga Tuban yang menjadi korban bencana Sunami dan Gempa Bumi di Palu dan sekitarnya. Pihaknya sudah tiga kali melakukan penjemputan dari bandara maupun titik lain yang ditentukan.

GMNI Galang Dana untuk Korban Bencana di Palu dan Donggala

Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) cabang Tuban hari ini dan kemarin mengalang dana untuk korban bencana di Palu dan Donggala. Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) GMNI Tuban Saiful Anwar mengatakan, sudah dua hari pihaknya bersama Gerakan Siswa Nasional Indonesia (GSNI) mengadakan pengalangan dana dengan turun ke jalan.