Skip to main content

Category : Tag: C


Pertamina EP Injeksi CO2 ke Sumur Tua Lapangan Sukowati

Ambisi pemerintah untuk mengejar target produksi minyak 1 juta barel pada tahun 2030, serta mengurangi emisi hingga tercipta Net Zero Emission pada tahun 2060 atau lebih cepat, membutuhkan dukungan dan upaya dari Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS).

Asal-Usul Berdirinya Desa Bulujowo Tuban, Pohon Berbulu dan Situs Sejarah

Setiap daerah pasti memiliki cerita sejarahnya masing-masing, demikian halnya dengan Desa Bulujowo. Terletak di pesisir Laut Jawa, Desa Bulujowo merupakan sebuah desa di dekat perbatasan Jawa Timur dan Jawa Tengah yang masuk ke dalam wilayah Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban.

Berbagai Istilah Unik Dalam Festival Slikasan Desa Pugoh Tuban

Tak hanya menjadi daerah yang dikenal dengan julukan Bumi Wali, namun Kabupaten Tuban juga memiliki beraneka ragam wisata kebudayaan. Misalnya di daerah paling ujung barat Jatim yang berbatasan langsung dengan Kabupaten Rembang Jawa Tengah, tepatnya di Desa Pugoh, Kecamatan Bancar ini memiliki wisata budaya yang unik.