Minggu Depan, Dinas Periksa Kesehatan Hewan Kurban
Menjelang Hari Raya Idul Adha 1438 Hijriyah, Dinas Perikanan, Kelautan dan Peternakan, merencanakan pada Minggu depan akan berkeliling melakukan pemeriksaan kesehatan terhadap hewan jenis sapi atau kambing yang akan di kurbankan.