Blok Migas Tuban
Produksi Gas JOB P-PEJ Masih 19,1 MMSCFD
Hingga kini, gas ikutan yang diproduksi dari Blok Minyak dan Gas Bumi (Migas) Tuban yang dioperatori Joint Operating Body Pertamina-Petrochina East Java (JOB P-PEJ), ternyata masih cukup tinggi. Yakni, 19,1 Million Matric Standard Cubic Feet per Day (MMSCFD) atau Juta Standar Kaki Kubik per Hari (gas).