Skip to main content

Category : Tag: Ina


Penerbangan Haji 2019, Pertamina Jamin Stok Avtur Aman

Pertamina Marketing Operation Region (MOR) V kembali dipercaya memasok seluruh kebutuhan Avtur untuk penerbangan haji tahun 2019, melalui Bandara Juanda Surabaya dan Bandara Internasional Lombok (BIL). Bandara Juanda akan memberangkatkan 85 kloter jamaah haji dan Bandara Internasional Lombok akan memberangkatkan 11 kloter.

Disparbudpora: Ada Strategi Khusus untuk Tarik Wisatawan

Dalam rangka mendukung kegiatan Pekan Olahraga Provinsi (Porpov) Jawa Timur (Jatim) ke-VI. Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga (Disparbudpora) Kabupaten Tuban, menghimbau kepada pengelola obyek wisata untuk berbenah dan juga telah mempersiapkan strategi khusus untuk menarik wisatawan.

3 Pilar Kecamatan Soko Tekan Permasalahan Cepat Selesai

Sebagai ujung tombak pimpinan wilayah, 3 pilar Kecamatan Soko dalam musyawarah antara pihak PHE-TEJ bersama Forkopimka Soko dan masyarakat sekitar ring 1 Desa Jegulo, Kecamatan Soko menekan agar masalah yang ada cepat selesai.

Dapat Pembinaan WKSBM, Ini Harapan untuk Peserta

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban melaui Dinas Sosial (Dinsos), hari ini memberikan pembinaan Wahana Kesejahteraan Sosial Berbasis Masyarakat (WKSBM) kepada pemuda di Desa Jegulo, Kecamatan Soko.

Sebulan, Tujuh Pelaku Kejahatan di Tuban Didor Polisi

Selama kurang lebih satu bulan, Tim Resmob Macan Ronggolawe (Marong) Polres Tuban berhasil melumpuhkan tujuh tersangka. Ketujuh pelaku ditembak tepat kakinya lantaran melawan saat akan ditangkap.

Nina, Guru Otomotif yang Kreatif

Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) terkenal dengan para siswanya yang super aktif, apa lagi siswa jurusan otomotif. Tak sedikit, baik guru mata pelajaran maupun guru kejuruan harus pandai-pandai menguasai suasana kelas agar kegiatan belajar-mengajar bisa berjalan dengan kondusif.