Kabar Gembira! Empat Pasar Hewan Tuban Dibuka Serentak 2 Oktober 2022
Penjual dan pembeli ternak di Kabupaten Tuban, yang bergantung pada keberadaan pasar hewan, saat ini bisa sedikit bernafas dengan lega. Pasalnya, rencana dibukanya kembali pasar hewan, sudah di depan mata.