Skip to main content

Category : Tag: Perta


Lebaran, Produksi Pertamina EP Asset 4 Tetap Jalan

Asset 4 Goverment & Public Relation Assistent Manager, PT Pertamina EP, Pandji Galih Anoraga mengatakan, meski lebaran, produksi Pertamina tidak terpengaruh. Pasalnya, pekerja tetap standby selama 24 jam. 

Melebihi Target, Kinerja Produksi PT Pertamina EP Asset 4 Capai 109%

 Komitmen PT Pertamina EP untuk mendukung peningkatan produksi migas nasional terus dibuktikan, kali ini ditunjukkan dengan kinerja positif dari PT Pertamina EP Asset 4 yang memiliki wilayah operasi terluas dari seluruh asset yang dikelola oleh PT Pertamina EP yaitu mulai dari Cepu Field di Jawa Tengah, Sukowati Field dan Poleng Field di Jawa Timur, Donggi Matindok Field di Sulawesi Tengah dan Papua Field di Papua Barat.

Melayani Energi untuk Negeri

Pertamina menyediakan bahan bakar bagi masyarakat Indonesia sampai di pelosok. Dengan sepenuh hati melayani energi untuk Negeri.

Pertamina MOR V Antisipasi Kebutuhan BBM Ramadan dan Idul Fitri

Konsumsi Bahan Bakar Minyak (BBM) diprediksi meningkat selama Ramadan dan hari raya Idul Fitri 1439 Hijriah. Pertamina Marketing Operation Region (MOR) V Jawa Timur mempersiapkan langkah-langkah antisipatif untuk penyaluran dua bahan kebutuhan masyarakat di wilayah Jawa Timur- Bali-Nusa Tenggara.

Blok Terminasi

Pertamina Buka Peluang Investor untuk Bermitra

PT Pertamina (Persero) membuka kesempatan kepada semua kontraktor yang ingin menjadi mitranya dalam mengelola blok Minyak dan Gas Bumi (Migas) terminasi. Sampai saat ini belum diputuskan mengenai mitra blok tersebut, meski kontrak sudah diteken.

Dewan Harap, Program Pertalit Dimanfaatkan dengan Sebaik-baiknya

Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban berharap, Program Pertamina Peduli Literasi (Pertalit) kerjasama antara Pertamina Marketing Operation Regional (MOR) V Jawa Timur dengan Yayasan Sedulur Pena (YSP) ini bisa dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya.

Pertamina MOR V Kemas Literasi dengan Masak Bareng Master Chef

Suasana Balai Desa Tasikharjo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, terlihat lebih semarak dibanding hari biasa. Sekitar 100 an perempuan desa setempat berkumpul dan memasak bersama Chef Katrok Sarwan, dari Master Chef Indonesia Sesion 1, Sabtu (12/5/2018).