Setiajit: Jalan 28 Ribu KM Tidak Mungkin Ditanggung Pemkab
Kepala Biro Organisasi Pemprov Jatim, Setiajit menyebut, pembangunan jalan di Kabupaten Tuban tidak mungkin dilakukan sendiri.
Kepala Biro Organisasi Pemprov Jatim, Setiajit menyebut, pembangunan jalan di Kabupaten Tuban tidak mungkin dilakukan sendiri.
Rencana pembangunan Kabupaten Tuban harus sinergis dengan pola pembangunan Pemerintah Provinsi Jawa Timur dan Pemerintah Pusat.
upati Tuban, Fathul Huda dalam pelaksanaan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) 2017, pada hari Selasa (21/3/2017), menginginkan adanya evaluasi dan pencapaian beberapa kinerja pada 2018 mendatang melibatkan stake holder atau pemangku jabatan terkait.
Sebanyak 450 peserta anak-anak yang terdiri dari lembaga TK/RA/PAUD se-Kecamatan Kerek memadati Perpustakaan Umum Kecamatan Kerek. Mereka memadati perpustakaan umum tersebut untuk mengikuti Festival Mewarnai yang diselenggarakan oleh Dinas Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Tuban, Selasa (21/3/2017).
Sembilan puluh persen dari mereka yang mencoba berhenti merokok, akan mulai merokok lagi meskipun mereka sudah berupaya yang terbaik. Untuk berhenti merokok, yang terbaik adalah menyiapkan mental terlebih dulu.
Jalan poros penghubung Desa Medalem dan Desa Jatisari Kecamatan Senori, Tuban, Jawa Timur mulai dilakukan pengeraman dan pengecoran. Jalan sepanjang 700 meter tersebut, sebelumnya rusak akibat Moving alat berat pemboran Sumur Tapen 02 di Desa Sidoharjo Kecamatan Senori.
Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Pejuangan Kabupaten Tuban melakukan pelantikan pengurus Ranting Se-Kecamatan Grabagan, Minggu (19/3/2017).
Arus lalu lintas di Jalan Raya Timur, Kecamatan Jatirogo sedikit tersendat. Sebab, pagi ini sedang berlangsung jalan sehat Hari Ulang Tahun (HUT) PPNI ke 43 dan pelantikan pengurus PPNI DPK Jatirogo dan Tuban Kota.
Peresmian rumah kantor (Rukan) Bhabinkamtibmas di Desa Tluwe, Wadung dan Klumpit, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban berlangsung meriah. Pertunjukan kesenian rakyat, reog turut digelar dalam agenda yang dihadiri Kapolres Tuban, AKBP Fadly Samad beserta Muspika Soko, Kamis (16/3/2017) itu.
Golongan darah yang dimiliki seseorang tidak sekadar menjadi identitas diri. Beberapa orang tidak peduli dengan golongan darahnya, bahkan ada yang tidak mengetahui apa golongan darahnya sendiri.