Skip to main content

Category : Tag: Warga


Markas Kodim 0811 Diserbu Peserta Vaksin

Markas Kodim 0811 di Jalan Dr. Wahidin Sudirohusodo Tuban sejak pukul 05.00 Wib mulai diserbu warga yang antusias mengikuti serbuan vaksinasi, Sabtu (3/7/2021).

Pekerja PT. Rekind Disweeping Warga Remen

Manajemen PT. Rekind dan warga Desa Remen, Kecamatan Jenu, Tuban masih berselisih paham di bidang penyerapan tenaga kerja. Imbasnya pada Senin (28/6/2021) pagi, sekelompok warga setempat melakukan sweeping pekerja.

Warga Gunungaanyar Disarankan Makan Minum Sebelum Divaksin

Makan dan minum terlebih dahulu adalah pesan yang disampaikan petugas kepada peserta vaksinasi Covid-19 di Desa Gununganyar, Kecamatan Soko, Tuban. Kegiatan tersebut didampingi Babinsa Koramil 0811/07 Soko Kodim 0811 Tuban Serma Junaedi.

Warga Usul di Mall Pelayanan Publik Ada Fotocopy

Mall Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Tuban resmi beroperasi per tanggal 2 Juni 2021. Berbagai pelayanan disediakan oleh sejumlah instansi yang dapat dimanfaatkan masyarakat, Sabtu (5/6/2021).

Kasus Dugaan Perselingkuhan di Ngimbang Berakhir Pengrusakan Kantor Desa

Kasus dugaan perselingkuhan menggemparkan Desa Ngimbang, Kecamatan Palang, Tuban pada hari Minggu (16/5) malam. Sekitar pukul 20.00 WIB, terduga selingkuh SR dan EN dimintai keterangan sekaligus diselesaikan persoalannya secara damai oleh kepala desa dan perangkat desa setempat.