Skip to main content

Category : Tag: K


Tuban Kota Layak Anak

KPR: Tiga Tahun Namun Perkembangan Stagnan

Terhitung tiga tahun sudah pencanangan Tuban sebagai Kota Layak Anak (KLA), namun masih belum maksimal dalam perkembangannya. Direktur Koalisi Perempuan Ronggolawe (KPR), Nunuk Fauziyah mengatakan, perjalanan Tuban menuju Kota Layak Anak terbilang stagnan atau berjalan di tempat. Sebab keamanan dan kesejahteraan anak belum cukup menciptakan rasa aman di tengah pertumbuhan mereka di Tuban.

Harga Bawang Merah di Pasar Tradisional Meroket

Beberapa bulan terakhir ini, harga komoditas bawang merah di Pasar Tradisional Rengel mengalami kenaikan. Sebelumnya, saat petani di kawasan Kedungadem, Kabupaten Bojonegoro panen harga bawang merah masih mencapai Rp20.000-Rp25.000 perkilogram. Sekarang, harga bawang merah di Pasar Rengel mencapai Rp35.000 dan di tingkat pengecer mencapai Rp40.000 perkilogram.

Legalitas Obat dan Makanan

Komisi XI DPRRI: Perlu Sosialisasi Makanan Layak Konsumsi

Keamanan obat dan makanan yang beredar di tengah masyarakat merupakan tanggungjawab lintas sektoral. Sebab itu, apabila terjadi penyimpangan yang dilakukan oknum tidak bertanggungjawab pada produk baik obat dan makanan perlu dilakukan tindakan tegas.

Waspada Kandungan Berbahaya, Baca Label Sebelum Membeli

Kegiatan memberi info dan memastikan keamanan obat dan pangan jadi salah satu tugas pokok Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM). Untuk sosialisasi, Unit Pelaksana Teknis (UPT) BPOM di  Provinsi Jawa Timur sendiri memiliki kegiatan rutin bekerjasama dengan dinas terkait.

Turnamen Futsal Wartawan di Lamongan

Target Juara, Tuban Siap Menang dan Kalah

Turnamen futsal antar wartawan dalam rangka Bupati Cup Lamongan akan mulai digelar Sabtu, 21 Mei 2016, mendatang. Rencananya, turnamen akan diikuti delapan kabupaten/kota di Jawa Timur dan satu kabupaten dari Jawa Tengah.

Bahaya Obat dan Makanan Dalam Kehidupan Masyarakat

Kegiatan bersama antara Balai Besar Pemeriksaan Obat dan Makanan (BPOM) Jawa Timur, dengan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR-RI) Dapil IX Fraksi PDIP Abidin Fikri, dalam rangka Promosi Keamanan Pangan berlangsung di Hotel Mahkota Tuban, Selasa (10/5/2016), pukul 10.00 WIB.

UN SMP 2016

Sakit, Siswa Kerjakan UN di RS

Ujian Nasional (UN) Tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) se-derajat mulai dilaksanakan pada Senin (9/5/2016) di tiap-tiap sekolah penyelenggara. Namun, berbeda halnya dengan apa yang telah dialami siswa SMP PGRI 3 Tuban, dengan nama M. Mubin. Pasalnya, dia harus mengerjakan soal naskah ujian di salah satu Rumah Sakit (RS) swasta di Tuban, lantaran dalam keadaan sakit.

UN SMP 2016

Kerjakan UN di RS

Ujian Nasional (UN) Tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) se-derajat mulai dilaksanakan pada Senin (9/5/2016) di tiap-tiap sekolah penyelenggara. Namun, berbeda halnya dengan apa yang telah dialami siswa SMP PGRI 3 Tuban, dengan nama M. Mubin. Pasalnya, dia harus mengerjakan soal naskah ujian di salah satu Rumah Sakit (RS) swasta di Tuban, lantaran dalam keadaan sakit. Meskipun dalam keadaan lemah lunglai, dia tetap terlihat semangat mengerjakan salah satu ujian penentu kelulusan tersebut.

Apa Kabar Bumi Wali (AKBW)

Suasana Pagi di Jalan Mastrip

Suasana pagi tampak ramai di kawasan Jalan Mastrip, yang merupakan titik bertemunya para warga dalam menjalankan aktivitas paginya. Seperti warga dari Perumahan Karang Indah, Perumahan Karang dan juga dari Semanding.