Skip to main content

Category : Tag: P


Hari Kartini

Dokter Berparas Cantik Bagikan Coklat Kepada Pasien

Berbagai cara dilakukan setiap orang dalam memperingati hari kelahiran RA.Kartini tokoh perempuan yang sangat berjasa bagi bangsa Indonesia. Perayaan ataupun arak-arakan disepanjang jalan padat penduduk biasanya juga sering dilakukan bagi siswa. Namun, kali ini hal berbeda ditunjukkan oleh pegawai Rumah Sakit Nadhlatul Ulama (RSNU) Kabupaten Tuban. Pada hari Kamis (21/4/16) pagi, baik dokter, perawat dan juga pegawai pelayanan lainnya menggunakan atribut jawa untuk memperingat Hari lahir Kartini, selain itu para dokter juga memberikan souvenir bagi pasien.

Tiang Listrik Roboh Tak Kunjung Ditangani

Tiga tiang listrik, berada di pinggir kawasan persawahan Desa Maibit, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, dikabarkan roboh sejak beberapa hari terakhir. Tiang ini roboh, diantara tanaman panaman padi yang sebentar lagi menjelang masa panen.

Rajin Sikat Gigi Berkhasiat Mencegah Kanker

Sejak kecil kita diajari menggosok gigi dua kali sehari untuk mencegah gigi berlubang. Riset baru membuktikan, membersihkan gigi juga menangkal tubuh dari kanker jenis tertentu.

Program Keluarga Harapan

Kelompok Bersama Belum Mampu Mandirikan Keluarga Miskin

Keluarga Sangat Miskin (KSM) penerima bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) pada tahun 2007 dan 2008 lalu, bakal segera dilepas dengan membekali program Kelompok Usaha Bersama (KUBE). Kendati itikad baik dari pemerintah tersebut belum mampu mengatasi masalah.

Reses, Dewan Ingatkan ADD Harus Tepat Sasaran

Masa reses anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, dipergunakan semaksimal mungkin untuk menemui konstituen atau warga di daerah pemilihannya. Salah satunya dilakukan Kristiawan, Rabu (20/4/2016) di desa Sidohasri, Kecamatan Kenduruan, kabupaten Tuban.

Klarifikasi Lomba Desa Sudah Tahap Akhir

Pelaksanaan Lomba Desa di Kabupaten Tuban sudah memasuki tahap akhir pada Rabu (20/4/2016), sebab 20 Desa unggulan di masing-masing kecamatan telah selesai dilakukan klarifikasi oleh Bapemas, Pemdes dan KB Kabupaten Tuban. Alhasil, saat ini telah dilakukan evaluasi oleh tim penilai yang diterjunkan untuk mengevaluasi pemaparan tiap-tiap desa unggulan peserta lomba.

Banyak Penerima Raskin Tak Tepat Sasaran

Program Raskin (beras warga miskin) adalah salah satu program penanggulangan kemiskinan dan perlindungan sosial di bidang pangan yang diselenggarakan oleh Pemerintah Pusat berupa bantuan beras bersubsidi kepada rumah tangga berpendapatan rendah (rumah tangga miskin dan rentan miskin).

Maksimallkan Resi Gudang, Pemkab Jemput Bola ke Petani

Peranan resi gudang, sebagai tempat penyimpanan gabah milik petani dinilai masih kurang maksimal. Saat ini, petani masih enggan menyimpan gabah mereka, dan lebih memilih untuk menjual kepada tengkulak karena proses yang lebih mudah.