Skip to main content

Category : Tag: W


Bersepeda Tuban-Jakarta

Mulai Aktivitas di Rumah, Begini Keadaan Mbah Dji

Sudarji atau lebih akrab disapa Mbah Dji, warga Desa Bulurejo, Kecamatan Rengel, beberapa waktu lalu melakukan aksi bersepeda bersama putri semata wayangnya, dari Tuban menuju Jakarta, untuk menemui langsung Presiden Jokowi.

Berikut Nama-nama Anggota Dewan Baru

50 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban terpilih masa jabatan tahun 2019-2024, telah resmi mengucapkan sumpah janji untuk menjalankan amanat konstitusi di Ruang Paripurna DPRD kabupaten setempat, Sabtu (24/8/2019) pagi.

Jelang Pelantikan, Sekwan Lakukan Persiapan Teknis

Menjelang pelantikan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban periode 2019-2024, pada Sabtu (24/8/2019) besok. Bagian Sekretariat DPRD Kabupaten Tuban (Sekwan) mulai melakukan persiapan teknis.

Sembahyang Rebutan

Persembahan untuk Arwah yang Terlupakan

Yatun,55, memegang erat kantung plasti merah menyala di atas bangku panjang itu. Kantung itu berisi nasi dalam bak plastic kecil. Ada juga garam dan beberapa makanan kecil.