Skip to main content

Category : Tag: A


Dampak Psikis Anak Setelah Dimarahi Orangtua, Ini Kata Psikolog

Rasanya, setiap orangtua pasti pernah memarahi anaknya. Tapi, tentu masing-masing orangtua punya kadar dan cara yang berbeda ketika marah pada anaknya. Nah, yang tak disadari, ada dampak psikis yang terjadi pada anak setelah dimarahi orangtua.

Plt Kepala Dinsos Cek Kualitas Beras BPNT Kecamatan Soko

Plt Kepala Dinas Sosial (Kadinsos) Kabupaten Tuban, Joko Sarwono didampingi Sekretaris Dinas Sosial beserta Camat Soko hari ini mengecek kualitas dan kelayakan beras Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) dari suplayer sebelum didistribusikan kepada agen.

KUBe Jadi Wadah Difabel Kecamatan Soko

Penyandang disabilitas terus dibekali keterampilan khusus demi meningkatkan kesejahteraannya. Program dan kegiatan pun terus dilesakkan. Salah satunya dengan program peningkatan ekonomi yang baru-baru ini telah digagas Exxon Mobil bersama Sikas di area Kecamatan Soko.

Pelatihan dan Sertifikasi MSDM BNSP Online Banjir Peminat

Pandemi Covid-19 tak menghalangi semangat untuk meningkatkan kompetensi, khususnya pada praktisi pengelola sumber daya manusia (SDM) di perusahaan atau lembaga. Salah satu yang kini dikejar adalah mendapatkan sertifikasi MSDM (Manajemen Sumber daya Manusia) yang dikeluarkan BNSP (Badan Nasional Sertifikasi Profesi).

Sekcam Senori Terpapar Corona, Camat Tertular

Kasus penularan virus Covid-19 di Kabupaten Tuban belum melandai. Setelah dua anggota TNI Kodim 0811 positif, kini giliran dua pejabat Kecamatan Senori terpapar virus tersebut.

Beli Pertamax Pakai MyPertamina Hemat Rp250/liter

Pada bulan Oktober 2020, Pertamina memberikan promo menarik yakni harga khusus untuk pembelian Pertamax. Khusus di tanggal 12 – 31 Oktober 2020 ini Pertamina memberikan harga khusus bagi konsumen yang membeli Pertamax akan mendapatkan harga lebih hemat Rp 250/liter.