Skip to main content

Category : Tag: Ai


Restorasi Kilang Tuban Tinggal Lima Persen

Pemulihan garis pantai atau restorasi Kilang Grass Root Refinery (GRR) Tuban akan rampung pada tanggal 31 Juli 2020. Proyek seluas 23 hektar yang dikerjakan PT. Pbas selaku cucu PT. Pertamina menggandeng 10 kontraktor lokal Tuban, Kamis (9/7/2020).

Dugaan Sementara, Mayat Bayi di Pantai Sengaja Dibuang

Satreskrim Polres Tuban tengah melakukan penyelidikan terkait penemuan sesosok mayat bayi berjenis kelamin perempuan di kawasan pantai kelurahan Karangsari, Kecamatan/Kabupaten Tuban, Rabu (8/7/2020) malam.

Air di Cepokorejo Payau, Wabup Akan Kaji Sebabnya

Sehari setelah warga protes di Kantor Kecamatan Palang, Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Hussein, secara langsung meninjau lokasi tambak udang yang diduga warga Desa Cepokorejo menjadi penyebab air payau.

Di Pasar Baru Tuban Harga Bawang Merah Terpantau Turun, Cabai Mulai Naik

Usai Hari Raya Idul Fitri sejumlah kebutuhan pokok di pasar tradisional Kabupaten Tuban tidak stabil. Sebagian ada yang mengalami kenaikan ada juga yang mengalami penurunan. Untuk harga bawang merah yang beberapa minggu lalu mengalami kenaikan yang signifikan, kini mulai berangsur turun.

Ingin Partisipasi Pilkada, Partai Gelora Temui Setiajit

DPD Partai Gelora Indonesia Tuban mulai membuat langkah politik untuk persiapan pilkada Desember nanti. Partai melakukan safari politik dengan menemui sejumlah tokoh dan figure yang disebut-sebut bakal mencalonkan diri dalam pilkada.

Pandemi, Perbaikan Jalan Rusak Ditunda

Bupati Tuban, Fathul Huda memohon maaf atas keterlambatan perbaikan jalan. Penundaan perbaikan jalan kali ini akibat adanya pandemi Covid-19, Kamis (4/6/2020).

Wisatawan Betah Tinggal di Tuban Hanya 1,7 Jam

Kunjungan wisatawan di Kabupaten selama 2019 tembus 7.034.136 orang. 7.033.343 orang diantaranya wisatawan lokal, dan 793 wisatawan mancanegara, Sabtu (30/5/2020).