Skip to main content

Category : Tag: Ana


Asap Makin Mengepul

Pedagang buah di sebelah utara SPBU sekitar Desa Pekuwon, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, sempat ketakutan. Sebab, mobil truk dengan muatan penuh atau bisa dikatakan melebihi kapasitas tiba-tiba berhenti. Bau dan asap muncul hampir bersamaan dari ban belakang truk. Sopir truk berlari untuk mengambil air lagi, karena asap makin mengepul.

Pemprov Sumbang Dana Hibah 3 M untuk Pendidikan Tuban

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur memberikan bantuan pendidikan, berupa dana hibah untuk Kabupaten Tuban senilai 3 miliar lebih, yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Jawa Timur. Bantuan tersebut sebagai bentuk kepedulian Pemprov Jawa Timur dalam meningkatkan mutu atau kualitas anak didik yang ada di Kabupaten Tuban, agar tingkat Sumber Daya Manusianya (SDM) kelak lebih baik, dan mampu membawa perubahan di Tuban.

Jarang Hujan, Tanaman Jagung dan Kacang Layu

Sudah hampir dua minggu hujan tak kunjung turun di sebagian besar wilayah Kabupaten Tuban. Akibatnya, sejumlah tanaman pertanian layu karena kekurangan air.

Produk Lokal 80 Persen Dominasi Rest Area

Produk makanan olahan lokal mendominasi di Rest Area. Sekitar 80 persen produk merupakan buatan warga Tuban. Sedangkan, sekitar 20 persen produk dari luar Kabupaten Tuban.

Jangan Biarkan Anak Duduk Membentuk Huruf 'W'

Anak-anak biasanya tak bisa diam, kerena lebih suka berlari-larian. Orangtua pun senang ketika anak bisa duduk dengan tenang. Namun, perhatikan bagaimana posisi duduk si kecil.

Kandang Iguana di Goa Ngerong Tak Terawat

Keadaan kandang iguana di dalam Wahana Wisata Goa Ngerong memprihatinkan. Pada kandang berukuran 1 x 2 meter ini terdapat tulisan 'rawatlah aku', namun kondisi kandang jauh dari layak.

Warga Desa Guwoterus, Berburu Entung

Pemandangan yang unik akan kita temui di hutan jati tepatnya hutan yang berada di Desa Guwoterus, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, Minggu (3/1/2016).

Wisata Goa Ngerong

Memprihatinkan, Kandang Iguana Tidak Terawat

Keadaan yang begitu kontras terlihat pada kandang di sebelah barat pojok tempat wisata goa ngerong, kandang berukuran  1x2 meter ini dihuni oleh seekor iguana, terdapat tulisan di depan kandang 'rawatlah aku', namun kondisi kandang jauh dari layak.

Catatan Akhir Tahun 2015 (14)

Anggaran Bantuan Dana Parpol 2015 Cukup Besar

Bantuan dana partai politik (Parpol) merupakan suatu hal yang dirasa sangat bermanfaat bagi berlangsungnya perjalanan atau pengembangan suatu partai, dalam hal ini dana tersebut bisa digunakan untuk konsolidasi partai, ataupun kegiatan pengkaderan, agar generasi setiap partai terus berjalan berkesinambungan mengikuti proses dinamika yang ada, untuk membawa kepentingan bangsa dan negara lebih baik ke arah selanjutnya.