Skip to main content

Category : Tag: Apa


Pokdarwis Gratiskan Pengunjung Bukit Tapan Jika Tak Bawa Ongkos

Melihat sejenak pemandangan alam yang begitu alami di bukit Tapan, atau sering disebut sebagai puncak Tapan di Desa Ngandong, Kecamatan Grabagan, yang merupakan puncak tertinggi di Kabupaten Tuban, banyak masyarakat umum yang terpukau dibuatnya.

Liburan, Puncak Tapan Ramai Didatangi Wisatawan

 Libur panjang pertengahan tahun 2018 ini menjadi waktu luang bagi masyarakat umum untuk pergi plesir. ‎Terdapat banyak lokasi wisata baru yang berada di berbagai wilayah Kabupaten Tuban. Salah satunya adalah puncak Tapan, Kecamatan Grabagan.

Lapas Tuban Gelar Buka Bersama dan Santuni Anak Yatim

 Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Tuban bersama Bank Rakyat Indonesia (BRI) Cabang Tuban dan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tuban, Selasa (5/6/2018) menggelar Buka Bersama dengan puluhan Anak Yatim Piatu.

Apakah Sarapan Siang-Siang Itu Baik?

Banyak orang yang terbiasa sarapan siang-siang, atau populer disebut brunch. Alasannya beragam. Mungkin karena tidak sempat, bangun kesiangan, takut terlambat tiba di tempat tujuan, atau karena belum nafsu saja kalau harus makan pagi.

Petugas Lapas dan WBP, Bersih-Bersih Makam Sunan Bonang

Belasan Petugas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Kabupaten Tuban, bersama sembilan Waga Binaan Pemasyarakatan (WBP), Jumat (20/4/2018) melakukan kegiatan bersih-bersih komplek Makam Sunan Bonang, Kelurahan Kutorejo, Kecamatan/Kabupaten Tuban.

Pilkada Memasuki Pleno DPSHP, ini Temuan di Lapangan

Penyelenggara Pemilu di tingkat Desa atau PPS di Tuban tengah memasuki rapat pleno Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP). Hal itu dilakukan untuk persiapan Pleno di tingkatan kecamatan (PPK) dan KPU Kabupaten Tuban.