Teror dan Ancaman terhadap Jurnalis di Surabaya, KAJ Jatim Angkat Suara
Komite Advokasi Jurnalis (KAJ) Jawa Timur mengutuk keras tindakan teror dan ancaman yang dialami oleh RM, seorang jurnalis di Surabaya.
Komite Advokasi Jurnalis (KAJ) Jawa Timur mengutuk keras tindakan teror dan ancaman yang dialami oleh RM, seorang jurnalis di Surabaya.
Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) menegaskan peran penting pers sebagai pilar keempat demokrasi dalam menjaga keberlangsungan demokrasi dan kebebasan berekspresi di Indonesia.
Demokrasi Indonesia kembali berada di ujung tanduk. Situasi politik terkini menunjukkan gejala-gejala yang mengkhawatirkan, di mana kelompok penguasa terlihat berusaha merongrong konstitusi demi kepentingan pragmatis kekuasaan.
Bawaslu Kabupaten Tuban angkat bicara terkait berita yang beredar perihal "Bawaslu Tak Ingin Bumbung Kosong Menang".
Salah satu kegiatan menarik adalah lomba mewarnai yang diinisiasi oleh kelompok KKN Universitas Al hikmah Indonesia (UAI) Tuban bersama Lembaga RA dan TK Desa Kanten, dengan melibatkan siswa RA/SD dan orang tua mereka.
Dalam upaya meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya pelestarian lingkungan serta mengembangkan potensi wisata Pantai Dermaga Desa Purworejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, mahasiswa Insitut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban mengadakan kegiatan penanaman pohon di Pantai Dermaga.
Penjaga gawang Maarten Paes kini secara resmi dapat memperkuat tim nasional Indonesia, Senin (19/8/2024).
Pemkab Tuban akan meningkatkan alokasi anggaran hibah untuk Pramuka pada APBD tahun 2025. Hal tersebut disampaikan Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky, SE., usai bertindak sebagai Inspektur Upacara Peringatan Hari Pramuka ke-63 di GOR Rangga Jaya Anoraga, Selasa (14/08/2024).
Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Tuban memaparkan hasil pemetaan kerawanan dalam tahapan pemilihan serentak 2024 pada sebuah pertemuan di Kantor Bawaslu Tuban, Minggu (18/8).
Para suami di Desa Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, tampil mencuri perhatian dengan mengikuti lomba fashion show dan sepakbola berdaster.