Ruas Jalan Tuban Babat Tergenang Banjir, Waspada Saat Melintas
Ruas jalan Tuban Babat yang berada di Dusun Kepet, Desa Tunah, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban tergenang banjir dikarenakan hujan yang mengguyur Tuban hari ini, Sabtu (31/12/2022).
Ruas jalan Tuban Babat yang berada di Dusun Kepet, Desa Tunah, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban tergenang banjir dikarenakan hujan yang mengguyur Tuban hari ini, Sabtu (31/12/2022).
Terdapat dua desa di Kecamatan Widang yang terdampak banjir akibat hujan yang mengguyur Kabupaten Tuban, Sabtu (31/12/2022).
Nasib naas menimpa satu keluarga yang terdiri dari Bapak, Ibu dan Anak perempuan hanyut di anak sungai di perbatasan Desa Mojomalang dan Desa Sendangrejo, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban Rabu (21/12/2022) petang.
Setelah penyaluran bantuan korban gempa Cianjur, Jawa Barat, PT Trans-Pacific Petrochemical Indotama (TPPI) bergerak cepat setelah mendengar kabar bencana banjir di Kabupaten Tuban tepatnya di 10 desa masih wilayah Kecamatan Parengan.
Hujan lebat dalam kurun waktu beberapa hari terakhir di Kabupaten Tuban menyebabkan banjir di sejumlah wilayah. Ada beberapa desa yang kebanjiran, akibat luapan Kali Kening di Tuban selatan, Kamis (1/12/2022).
Kali Kening yang berada di Desa Brangkal, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban meluap. Akibatnya ratusan rumah warga yang berada di sekitar kali tersebut terendam banjir.
Intensitas hujan tinggi yang terjadi secara terus-menerus belakangan ini, membawakan dampak bencana yang cukup menghawatirkan di beberapa daerah, termasuk Kabupaten Tuban.
Pemerintah Kabupaten Tuban serta lapisan Forkopimda Kabupaten Tuban, melakukan apel siaga bencana di Alun-alun Tuban, Selasa (25/10/2022).
Hujan deras yang melanda Kabupaten Tuban pada Minggu (23/10/2022), mengakibatkan Desa Sumurgung Kecamatan/Kabupaten Tuban kembali diterjang Banjir.
Musim penghujan yang selalu datang setiap tahunnya, sering menjadi momok meresahkan bagi sebagian masyarakat di Kabupaten Tuban. Pasalnya, banjir kerap kali melanda permukiman warga, tiap kali hujan dengan intensitas tinggi mengguyur.