Askab PSSI Tuban Belum dapat Bocoran Kejelasan Pelaksanaan Liga 3
Hingga saat ini Asosiasi Kabupaten (Askab) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Tuban masih belum mengetahui kejelasan pelaksanaan kompetisi liga 3 2023/ 2024.
Hingga saat ini Asosiasi Kabupaten (Askab) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Tuban masih belum mengetahui kejelasan pelaksanaan kompetisi liga 3 2023/ 2024.
Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Tuban terima Informasi kunjungan Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Muhaimin Iskandar ke Tuban dalam rangka Tour de Walisongo, pada besok Sabtu (9/09/2023), gagal.
Desa Grabagan merupakan sebuah desa yang terletak di Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban. Desa yang memiliki luas Kurang lebih 12.012 hektare, memiliki jumlah penduduk sekitar 11 ribu jiwa.
Mahasiswa program KKN IAI Al Hikmah Tuban menginisiasi kegiatan pelatihan Inovasi olahan dengan memanfaatkan limbah bonggol pisang bersama warga Desa Banjararum, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban.
Terhitung 8 bulan Kelurahan Sidorejo, Kecamatan/Kabupaten Tuban dibentuk sebagai kampung anti narkoba pertama di Tuban. Hari ini kampung anti narkoba tersebut, dikunjungi oleh Tim Asistensi Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Jawa Timur (Jatim), Jumat (8/09/2023).
Proyek Pembangunan Rest Area atau Tuban Abirama yang menelan biaya kurang lebih sebesar Rp10,2 Miliar dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Tuban, hingga kini masih menjadi atensi dari berbagai pihak, lantaran tak kunjung dibuka untuk publik.
Rencana kunjungan Calon Wakil Presiden Republik Indonesia (Cawapres RI) Muhaimin Iskandar atau Gus Imin di Kabupaten Tuban untuk berziarah ke Makam Sunan Bonang, membuat sejumlah kebijakan dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban.
Pandemi Covid 19 menyisakan berkah tersendiri dan cukup prospektif bagi penjual masker di Kabupaten Tuban.
Melonjaknya harga komoditas beras di Kabupaten Tuban sejak satu bulan terakhir ini, tentu membuat masyarakat merasa was-was. Pasalnya, harga beras yang semula satu kilogramnya dibandrol dengan harga Rp10 ribu, kini naik menjadi Rp13 hingga 15 ribu per kilogramnya.
Cuaca panas ekstrem yang terjadi beberapa waktu belakangan ini, rupanya menjadi berkah tersendiri bagi pengusaha Bunga Lontar di Kabupaten Tuban. Pasalnya, ditengah kemelut cuaca yang panas, justru produksi bunga lontar mengalami peningkatan.