Skip to main content

Category : Tag: Bunga


Kurangi Kesenjangan Sosial, Warga Galakan Tabungan Akhirat

Sore ini masyarakat Desa Guwoterus, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban membuka kotak tabungan akhirat. Sebuah gerakan masyarakat peduli sesama yang digagas oleh beberapa anggota lintas perguruan yang tergabung dalam Paguyuban Pendekar Siaga.

Target Akun Baru Investasi Emas Belum Ada

 Unit Pelayanan Cabang (UPC) PT Pegadaian (Persero) wilayah Kecamatan Bangilan terus meningkatkan investasi emas pada sektor tabungan emas. Di akhir tahun 2016 lalu, perseroan berhasil menyasar 125 akun baru. Namun untuk tahun ini belum ada target yang diberikan cabang Tuban.

Ada Bunga Bangkai di Desa Kembangbilo

Bunga bangkai, atau sebagian ada yang menyebut bunga Rafles, salah satu jenis tanaman yang mulai langka di Indonesia. Di Dusun Lidan, Desa Kembangbilo, Kecamaatan/Kabupaten Tuban, bunga tersebut dijumpai tumbuh di pekarangan samping rumah milik salah satu warga.

Ultah Kongco Kwan Sing Tee Koen

386 Aparat Gabungan Amankan Ultah Klenteng

Sebanyak 386 aparat gabungan amankan perayaan ulang tahun Kongco Kwan Sing Tee Koen ke 1854, Tempat Ibadah Tri Dharma (TITD) Kwan Sing Bio Tuban, Selasa (26/7/2016) malam. Aparat Gabungan yang bersiaga untuk mengamankan ulang tahun sang dewa tersebut meliputi Polisi, TNI, dan juga Satpol PP.

Manasik Gabungan Empat Kecamatan Dilaksanakan di Senori

Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tuban melaksanakan acara pembukaan bimbingan manasik haji tahun 1437 H/2016 M, Senin (25/7/2016). Manasik gabungan tersebut, diikuti Calon Jemaah Haji (CJH) yang tersebar di empat kecamatan antara lain Kecamatan Bangilan, Senori, Singgahan, dan Parengan

Kompak Cari Bunga Kenanga untuk Tambah Pendapatan

Pasangan suami istri (pasutri) di Desa Gununganyar, Kecamatan Soko, Tuban sungguh kreatif. Untuk menambah pendapatan sehari-hari dengan mencari bunga kenanga di ladang, untuk kemudian dijual ke pasar. Hasilnya pun lumayan besar.