Skip to main content

Category : Tag: Bupati


UJTA Siap Kembangkan Sampah Menjadi Bahan Bakar PLTU Co-Firing Tuban

General Manager UBJO PLTU Tanjung Awar - awar, Abdi Nafi dan Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky resmi menandatangani MoU tentang penelitian dan pemanfaatan sampah organik menjadi bahan bakar jumputan padat untuk Cofiring di PLTU Tanjung Awar - awar yang berkapasitas 2x350 MW, Kamis (30/6).

Hari Lingkungan Hidup se-Dunia

Ada 500 Ton Tumpukan Sampah, Pemkab Tuban Ingin Olah Bahan Bakar

Dinas Lingkungan Hidup dan Perhubungan (DLHP) menggelar puncak kegiatan untuk memperingati Hari Lingkungan Hidup se-Dunia, bertempat di Hutan Kota yang berada di Jalan Gajahmada, Kecamatan/Kabupaten Tuban, Kamis (30/6/2022).

Dinas Perpustakaan Langgar Perda, Bupati Tuban Salahkan Pihak Ketiga

Banner milik DInas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tuban pada 6 Juni 2022 lalu, viral karena dipasang di pohon dengan cara dipaku. Banner tersebut menjadi sorotan karena berisi foto Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky dan melanggar Peraturan Daerah (Perda) Tuban.