DPRD Sinyalir Anggaran Fiktif di RAPBD
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban mensinyalir keberadaan anggaran fiktif di Rancangan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (RAPBD) Kabupaten Tuban tahun 2016.
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban mensinyalir keberadaan anggaran fiktif di Rancangan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (RAPBD) Kabupaten Tuban tahun 2016.
Menjelang Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) yang akan terselenggara pada tanggal 9 Desember 2015 mendatang, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban menyelenggarakan sosialisasi untuk mensukseskan hajatan 5 tahunan itu.
Dari total Daftar Pemilih Tetap (DPT) 936.768 di Kabupaten Tuban, sebanyak 255 merupakan penyandang disabilitas atau orang yang mempunyai keterbatasan fisik.
Pemkab adakan acara sosialisasi yang bertemakan "Peran Ormas Dan LSM Dalam Mensukseskan Pilkada Serentak Di Kabupaten Tuban Tahun 2015". Pemkab adakan acara sosialisasi yang bertemakan bertemakan "Peran Ormas Dan LSM Dalam Mensukseskan Pilkada Serentak Di Kabupaten Tuban Tahun 2015".
Konser Band Wali yang dilaksanakan di Alun-alun Tuban semalam, membuat petugas kebersihan atau yang dikenal dengan pasukan baju kuning, harus bekerja ekstra bersihkan sampah di lokasi alun-alun secepatnya.
Palang Merah Indonesia (PMI) Tuban mengajak Instansi untuk donor darah. Tujuannya, agar kebutuhan darah di Kabupaten Tuban bisa terpenuhi.
Tanggal 14 November diperingati sebagai Hari diabetes Sedunia. Peringatan hari ini bukan mengenal apa itu penyakit diabetes, tetapi lebih mengajak orang mencegah terjadinya diabetes.
Palang Merah Indonesia (PMI) Tuban hanya menyediakan golongan darah AB dan O, sementara untuk darah Trombosit Consentrat (TC) tidak tersedia.
Selama konser Band Wali berlangsung, petugas keamanan mengevakuasi 14 penonton yang pingsan di lokasi acara.
Sebanyak 100 anak yatim dan piatu mendapatkan santunan sebelum pagelaran musik band Wali di Alun-alun Kota, Kabupaten Tuban, Senin (16/11/2015) malam. Santunan diberikan PT Semen Indonesia, Tbk, selaku sponsor tunggal di salah satu rangkaian Hari Jadi Tuban (HJT) ke-722 itu.