Kisah Dibalik Kampung Milyader
Kisah Relokasi dan Hilangnya Dua Dusun di Jenu Karena Industri
"Kehadiran proyek raksasa Kilang Minyak Grass Root Refinery (GRR) di Kabupaten Tuban bagai dua mata pisau. Di balik harapan kesejahteraan dan isu konsumerisme warga, ada cerita relokasi yang berpengaruh pada kearifan lokal setempat,".