Turun Rp5.000, Harga Emas Antam Berada di Level Rp1.053.000 Per Gram
Perdagangan emas batangan produksi PT Aneka Tambang Tbk (Antam) pada hari ini Kamis 6 Juli 2023 dibanderol Rp1.053.000 per gram.
Perdagangan emas batangan produksi PT Aneka Tambang Tbk (Antam) pada hari ini Kamis 6 Juli 2023 dibanderol Rp1.053.000 per gram.
SKK Migas - KKKS Jawa Bali Nusa Tenggara (Jabanusa) menggelar Lokakarya Media Periode II pada 4-5 Juli 2023. Lokakarya Media di Tawangmangu ini mengambil tema "Peran Program Pengembangan Masyarakat Dalam Kegiatan Industri Hulu Migas Untuk Ketahanan Energi.
Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) Kabupaten Tuban mengatakan jika beberapa pekan terakhir ini, antrean di Kantor Disdukcapil sangat membludak, lantaran banyak yang masyarakat yang meminta legalisir KTP dan juga Kartu Keluarga (KK).
Sedikitnya 250 hektar tanaman padi di Desa Karangtengah dan Desa Kebonharjo, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban, rusak parah akibat serangan hama wereng. Tanaman padi yang awalnya tumbuh normal, menjadi mendadak membusuk lalu mengering.
Bertujuan membantu percepatan Open Defecation Free (ODF) atau Stop Buang Air Besar Sembarangan di Kabupaten Tuban. WCKOEn bangunkan 4 WC kepada warga Desa Prunggahan Wetan, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban.
Dalam rangkaian kegiatan sedekah bumi atau manganan yang dilakukan oleh masyarakat di Desa Ngino, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, terdapat pula tradisi unik yang dilakukab oleh masyarakat setempat, yaitu tradisi keduk sumur.
Kesenian Langen Tayub dan karawitan yang digelar untuk memeriahkan kegiatan sedekah bumi atau manganan masyarakat di Desa Ngino, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban turut menghibur pengunjung yang datang di Wisata Sendang Asmoro.
Baru beroperasi 2 bulan pemain baru dalam peredaran narkotika di Kabupaten Tuban berhasil dibekuk oleh Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Tuban.
Sejumlah masyarakat yang tinggal di Desa Ngino, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban guyub rukun menggelar kegiatan sedekah bumi atau manganan yang diselenggarakan di Wisata Sendang Asmoro.
Warga di Kabupaten Tuban di tahun 2023 dapat mendapatkan bendera merah putih secara cuma-cuma alias gratis. Bendera tersebut berasal dari Pemerintah Kabupaten Tuban, Rabu (5/7/2023).