Skip to main content

Category : Tag: Ida


Tim Selam Akan Ditambah Untuk Mencari Korban

Petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban, hingga saat ini masih terus melakukan pencarian terhadap satu korban tenggelam di sungai Bengawan Solo, turut Desa Simorejo, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban.

Pengerjaan Jembatan Widang-Babat

Kapolres Tuban: Uji Coba Jembatan Widang Dilakukan Besok

 Jajaran pejabat Polres Tuban, kembali melakukan pengecekan dan jembatan Widang-Babat yang ambruk pada (17/4/2018) lalu. Pengecekan tersebut dalam rangka untuk memastikan persiapan jembatan menjelang uji coba getaran yang akan dilakukan besok, Senin (4/6/2018).

Uji Getar Jembatan Widang-Babat Dijadwalkan Senin

Berdasarkan hasil Koordinasi antara pihak kepolisian, Bina Marga dan Pusat Penelitian dan Pengembangan Jalan dan Jembatan (Pusjatan) aktifitas pengerjaan Jembatan Widang-Babat yang ambruk pada (17/4/2018) lalu terdapat perubahan rencana.

Pasca Jembatan Widang-Babat Ambruk

Pengerjaan Dikebut Sudah Sampai 94 Persen

Pengerjaan jembatan Widang-Babat yang ambruk pada (17/4/2018) lalu terus dikebut. Saat ini proses pengerjaan jembatan yang ambruk tersebut sudah mencapai angka persentase 94 persen.

3 Kendaraan Terlibat Kecelakaan Beruntun di Jalan Tuban-Widang

Kecelakaan beruntun yang melibatkan tiga kendaraan terjadi di Jalan Tuban-Widang Km 29-30 turut Desa/Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban. Akibatnya, satu orang penumpang meninggal dunia di Tempat Kejadian Perkara (TKP) serta tiga orang penumpang di antara mengalami luka-luka, Rabu (23/5/2018).

Jelang Ramadan 1439 H

Sidak Pasar, Kapolres Pastikan Harga Kebutuhan Pokok Normal

Menjelang datangnya Bulan Suci Ramadan 1439 H, Tim Satgas Pangan Polres Tuban bersama Dinas Perekonomian Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Kabupaten Tuban melaksanakan Inspeksi Mendadak (Sidak) di Pasar Baru Tuban, Rabu (16/5/2018).

Tentukan Awal Puasa, Nanti Sore Kemenag Pantau Hilal

Badan Hisab Rukyat (BHR) Kementerian Agama (Kemenag) Kantor Tuban akan menggelar pantauan hilal (Rukyatul Hilal) guna menentukan awal puasa ramadan, Selasa (15/8/2018) sore. Rukyatul hilal akan dilangsungkan di Menara Pantau bukit Banyuurip, Kecamatan Senori.

Menteri PUPR Tinjau Jembatan Widang-Babat

Menteri PUPR: Tiga Sekmen Sudah Terpasang

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Republik Indonesia (PUPR RI) Basuki Hadimuljono, mengunjungi jembatan penghubung antara Widang Kabupaten Tuban-Babat yang ambruk pada Selasa (17/4/2018) yang lalu.

Jembatan Widang-Babat Ambruk

Cerita Warga; Sebelum Ambruk Seperti Ada yang Mengingatkan

Lamdani (53‎), warga sekitar area Pesantren Langitan Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban Jawa Timur, tidak menyangka jika Jembatan Widang yang menjadi penghubung dua wilayah kabupaten itu ambrol pada Selasa (17/4/2018).