Aneka Oleh-oleh Haji, Buah Tangan untuk Keluarga dan Kerabat yang Datang Berkunjung
Membeli oleh-oleh sepulang dari haji atau umrah menjaid bagian dari tradisi yang umum di kalangan umat Islam di Indonesia.
Membeli oleh-oleh sepulang dari haji atau umrah menjaid bagian dari tradisi yang umum di kalangan umat Islam di Indonesia.
Menjelang Hari Raya Idul Adha, harga kambing kurban di berbagai pasar di Kabupaten Tuban mulai naik. Kondisi ini terlihat di Pasar Kambing Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Tuban.
Dalam rangka menyambut Hari Raya Iduladha, Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Perikanan (DKP2P) Kabupaten Tuban memberikan panduan pemilihan hewan kurban yang bebas dari Penyakit Mulut dan Kuku (PMK).
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban, menggelar rapat pleno terbuka penetapan perolehan kursi dan calon terpilih Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban pada Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 2024, yang bertempat di Kantor KPU setempat. Jumat (3/5/2024).
KPU Kabupaten Tuban telah resmi menetapkan kursi dan calon terpilih anggota DPRD Kabupaten Tuban hasil Pemilu 2024. Kursi tersebut tersusun dari 8 partai politik.
Kenaikan berat badan selama perayaan Lebaran memang hal yang umum terjadi karena biasanya diiringi dengan konsumsi makanan yang berlebihan dan kurangnya aktivitas fisik.
Mengkonsumsi kurma selama puasa adalah pilihan yang baik karena kurma kaya akan serat yang baik bagi tubuh.
Sejak 1 Maret lalu, jabatan Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) Kabupaten Tuban dikosongkan setelah pejabat sebelumnya, Nur Khamid, memasuki masa purna tugas.
Ketua Dewan Pengurus Cabang (DPC) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Tuban memberikan beberapa alasan terkait kurang bersinarnya PKB dalam Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, Minggu (25/2/2024.
Pada gelaran Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 ini, perolehan suara Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) di Kabupaten Tuban terpantau mengalami penurunan.