Lomba Desa Dinilai Berdasarkan ini
Ketua Tim evaluasi perkembangan desa atau lomba desa Kabupaten Tuban, Eko Arif Yulianto mengatakan, ada tiga aspek penilaian yang harus dinilai. Demikian disampaikan saat melakukan evaluasi perkembangan desa Banjarworo, Kecamatan Bangilan, Rabu (22/3/2017).