Skip to main content

Category : Tag: M


Pejabat Sudah Tahu, Mobil Dinas Tidak untuk Mudik

Pejabat Pemerintah Kabupaten Tuban sudah mengetahui jika mobil dinas tidak boleh digunakan untuk mudik lebaran. Mobil plat merah itu tidak diperkenankan untuk digunakan keperluan pulang kampung halaman.

8 Penyebab Umum Munculnya Sariawan

Semua orang rasanya pernah mengalami sariawan. Sariawan merupakan masalah umum pada mulut yang efeknya bisa sangat menyakitkan ketika tersentuh atau bergesekan dengan makanan.

Agus Maimun Berharap Agung Bawa PAN Lebih Baik

 Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Timur Fraksi-PAN, Agus Maimun, berharap DPD Partai Amanat Nasional (PAN) Kabupaten Tuban ke depan lebih baik di tangan Agung Supriyanto.

Pertamina EP Asset 4 Santuni Yatim Piatu di Senori

Dalam rangka mengisi bulan suci Ramadan 1437 Hijriyah, PT Pertamina EP Asset 4 Field Cepu mengadakan kegiatan safari Ramadan dengan mengelar buka bersama warga Senori dalam rangka Peringatan Nuzulul Qur'an, santunan anak yatim piatu, fakir miskin, dan dhuafa, di Yayasan Al- Mustajab, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban, Kamis (30/6/2016).

Museum Kambang Putih Tuban Terima Hibah 20 Fosil

Museum Kambang Putih milik Pemerintah Daerah Tuban hari ini menerima hibah berupa 20 fosil. Fosil yang diterima pihak pengelola museum dari koleksi pribadi seorang warga asal Kabupaten Bojonegoro. Beberapa fosil merupakan fragmen atau bagian benda dan batu yang tercetak daun hingga membentuk fosil.

PAC IPNU-IPPNU Montong, Gelar Khotmil Qur'an

 Dalam rangka gema Ramadan 1437 Hijriyah, PAC Ikatan Pelajar Nahdhatul Ulama (IPNU)-Ikatan Pelajar Putri Nahdhatul Ulama (IPPNU) Kecamatan Montong menggelar khotmil Qur'an, Kamis (30/6/2016).

Gas Buang Menurun, Warga Rahayu Sulit Terima Kompensasi Lagi

Kompensasi warga Desa Rahayu, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban, yang selama ini diterima dari operator Minyak dan Gas Bumi (Migas) blok Tuban, Joint Operating Body Pertamina Petrochina East Java (JOB PPEJ), tampaknya sulit dipenuhi perusahaan lagi. Perusahaan berdalih, produksi Minyak dan Gas Bumi (Migas) di Sumur Mudi, Desa Rahayu, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban, mengalami penurunan cukup drastis. Hal itu berdampak pada gas buang dari proses produksi minyak yang juga mengalami penurunan cukup drastis.

535 Petugas Siap Amankan Ramadniya

Sebanyak 535 petugas gabungan dari Polri, TNI, Dinas Perhubungan (Dishub), Dinas Pekerjaan Umum (PU), Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Saka Bhayangkara, PLN, dan Orari, siap mengamankan Ramadniya, atau operasi Ramadan dan Hari Raya.