Warga Montongsekar Tolak Adanya Aktivitas Tambang
Sebagian warga Dusun Kerok, Desa Montongsekar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban menolak adanya aktifitas penambangan pasir yang berlokasi di bagian utara dusun setempat.
Sebagian warga Dusun Kerok, Desa Montongsekar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban menolak adanya aktifitas penambangan pasir yang berlokasi di bagian utara dusun setempat.
Sumur bor yang hanya berjarak sekitar 4 meter dari jalan raya Desa Bringin, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban dan sempat menggegerkan warga sekitar lantaran mengeluarkan uap gas akhirnya ditutup.
Bertempat di Pendopo Kantor Kecamatan. Pemerintah Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban menggelar acara Pisah Sambut Camat, Rabu (28/2/2018).
Pemerintah Desa (Pemdes) Pucangan, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, membuka Balai Latihan Kerja untuk pemuda desa setempat.
Kecelakaan Lalulintas (Laka Lantas) yang melibatkan antara Huller atau kendaraan mesin penggiling jagung dengan sepeda motor jenis Honda, terjadi Jalan Raya Desa Tanggulangin, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, Minggu (11/2/2018).
Bertempat di kantor sekretariat Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) Montong, Sabtu (13/1/2018). Panwascam Montong mulai melaksanakan tes wawancara bagi para calon anggota Pengawas Pemilu Lapangan (PPL).
Dalam rangka persiapan pengamanan malam tahun baru 2018, puluhan personel gabungan dari Polsek, Koramil, Banser, Satpol PP serta Saka Bayangkara Kecamatan Montong menggelar apel dan tasyakuran bersama, Minggu (31/12/2017).
Libur panjang perayaan Natal tahun 2017, anggota jajaran Polsek Montong, Polres Tuban, terus melakukan pemantauan secara intensif disejumlah tempat wisata yang menjadi pilihan para wisatawan.
Seorang perempuan berumur sekitar (50), yang diduga bernama Suhartini meninggal dunia secara mendadak di trotoar pinggir jalan raya turut Desa Montongsekar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, Senin (18/12/2017).
Setelah menjalani perawatan di Puskesmas Montong, Riyanto, seorang pria yang diduga sebagai pelaku pembacokan di Desa Talangkembar dibawa ke Polres Tuban oleh anggota Polsek Montong. Dia dibawa dengan menggunakan mobil Suzuki Karimun warna silver dengan Nopol W-1649-YM.