Skip to main content

Category : Tag: Pa


Jelang Ramadan

Harga Cabai Rawit dan Bawang Putih Turun

Harga kebutuhan menjelang bulan puasa di Pasar Baru Tuban relatif menurun. Utamanya pada harga komoditas cabai rawit dan bawang putih menurun.

Perkecil Gesekan, Paguyuban Pencak Silat Singgahan Dikukuhkan

Selama ini, konflik antar perguruan silat rawan terjadi. Tidak jarang, antar pendekar saling tikam demi pengakuan atas kekuatan yang dimilikinya. Namun, keadaan itu mulai dikikis habis oleh beberapa perguruan Pencak Silat tersohor di Bumi Wali, sebutan Kota Tuban.

Luasan Ivestasi Irigasi Rengel Capai 460 Hektar

Luasan investasi wilayah irigasi melalui Himpunan Petani Pengguna Air (HIPPA) 'Tirto Tinoto' di Desa Karangtinoto, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban pada 2017 mencapai 460 hektar.

Pemulung Pasutri Praktis Kurangi Beban TPA Jatirogo

Sampah sering kali dianggap sebagai barang yang tidak berguna dan menjijikkan. Namun, itu tidak berlaku bagi pasangan suami istri (Pasutri) asal Desa Besowo, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban.

Pekan ke 3, Inilah Hasil Lengkap Liga 3 Kapal Api

Persibo Bojonegoro tergabung di group F dan berhasil meraih hasil maksimal di pekan ketiga. Bertandang ke Stadion Merdeka, Kabupaten Jombang, Laskar Angling Dharma berhasil mempermalukan tuan rumah, PSID Jombang dengan skor 0-2.

6.540 Hektar Lahan di Tuban Manfaatkan Irigasi

Terhitung 6.540 hektar (ha) lahan di Kabupaten Tuban memanfaatkan air dari irigasi untuk bercocok tanam. Pemanfaatan air irigasi tersebut selama ini dilakukan oleh kelompok Himpunan Petani Pemakai Air (Hippa).

Pemanfaatan TPA Jatirogo Kurang Maksimal, Sampah Tercecer

Tempat Pembuangan Akhir (TPA) regional di Jatirogo, Kabupaten Tuban, hingga kini masih belum maksimal dimanfaatkan. Sebab dari jumlah enam lokal baru terisi tiga lokal. Sementara di masyarakat mesih sering ditemukan membuang sampah di sembarang tempat.

Jelang Ramadan, 392 Warga Binaan Muslim Ikuti Istighosah

Kalangan Masyarakat muslim yang berstatus Warga Binaan di Lembaga Pemasyarakatan (lapas) klas IIB Tuban mengikuti pelaksaan istighosah. Sedikitnya ada 392 warga binaan yang turut serta, Selasa (16/5/2017).