Ventilator Bantuan TPPI Percepat Penanganan Covid-19 di Tuban
PT. Trans Pasific Petrochemical Indotama (TPPI) menambah bantuan 7 ventilator yang disalurkan langsung ke gugus tugas percepatan penanganan Covid-19 Kabupaten Tuban.
PT. Trans Pasific Petrochemical Indotama (TPPI) menambah bantuan 7 ventilator yang disalurkan langsung ke gugus tugas percepatan penanganan Covid-19 Kabupaten Tuban.
PT. Trans Pasific Petrochemical Indotama (TPPI) hari ini Kamis (4/6/2020)Â menyerahkan tujuh buah ventilator ke Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tuban. Bantuan dari program BOD & BOC TPPI ini diserahkan tim CSR kepada Kepala Dinkes, Bambang Priyo Utomo di kantornya Jalan Brawijaya Tuban.Â
Sebagai perusahaan pendukung PT. Pertamina dalam penyediaan BBM Nasional, PT. Trans Pacific Petrochemical Indotama (TPPI) Tuban saat ini sangat siap menjalankan kebijakan new normal di lingkungan kerjanya, Selasa (2/6/2020).
Direksi dan Komisaris TPPI Berikan THR-nya untuk Masyarakat Terdampak Covid-19 di Tuban
Untuk kedua kali, PT. Trans Pasific Petrochemical Indotama (TPPI) memberi dukungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban dalam mencegah sekaligus menangani dampak Covid-19.
Tak cukup melakukan program pencegahan penyebaran Covid-19 di wilayah desa sekitar kilang dan memberikan santunan 1.000 lebih paket sembako ke masyarakat Kabupaten Tuban yang terdampak secara ekonomi.
PT. Trans Pasific Petrochemical Indotama (TPPI) hari ini melakukan beberapa langkah sekaligus melawan Covid-19 di Kabupaten Tuban hingga Jombang, Rabu (29/4/2020).
PT. Trans Pasific Petrochemical Indotama (TPPI) hari ini melakukan beberapa langkah sekaligus melawan Covid-19 di Kabupaten Tuban hingga Jombang, Rabu (29/4/2020).