Skip to main content

Category : Tag: Pu


12 Ribu Nama Calon KPPS Masuk di KPU Tuban

Berbagai persiapan menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2024 mulai dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban, sejak beberapa bulan lalu.

Tuban Raih Peringkat Pertama Layanan Publik, Kalahkan 268 Kabupaten di Indonesia

Pemerintah Kabupaten Tuban meraih peringkat Pertama Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik (Opini Pengawasan Penyelenggaraan Pelayanan Publik) tahun 2023 tingkat Pemerintah Kabupaten. Kabupaten Tuban memperoleh nilai 97,44 pada penilaian Kepatuhan Standar Pelayanan Publik yang dilakukan Ombudsman RI.

Ratusan Tokoh Perempuan Nahdliyin di Tuban Deklarasikan Dukung Paslon Capres-Cawapres AMIN

Kurang lebih 250 tokoh perempuan yang tergabung dalam Jaringan Perempuan Nahdliyin (JPN) di 20 kecamatan yang ada di Kabupaten Tuban melakukan ikrar dan mendeklarasikan diri untuk mensukseskan Pasangan Calon (Paslon) Nomor Urut 1, yaitu Calon Presiden (Capres) Anies Baswedan dan Calon Wakil Presiden (Cawapres) Muhaimin Iskandar atau pasangan AMIN, yang bertempat di Grand Javanilla Tuban.

Dibantai Madiun Putra 2-0, Persatu Tuban Kecolongan Gol Cepat

Pertandingan pertama putaran kedua, Persatu Tuban tak berbuah manis. Pasalnya mereka harus tumbang melawan Madiun Putra, Rabu (13/12/2023). Bertanding di Stadion Letjen H. Soedirman Bojonegoro pada pukul 13.00 WIB, Persatu Tuban dihajar oleh tim Madiun Putra dengan skor 2-0.