Skip to main content

Category : Tag: Rb


Tak Hanya Jadi RTH, Taman Ini Juga Jadi Kebun Binatang Mini

Tak hanya menjadi Ruang Terbuka Hijau (RTH) taman kapur juga menjadi kebun binatang mini. Taman yang dibangun pada akhir tahun 2019 dan menyedot Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) tahun 2019 sebesar Rp850 juta ini sedikit berbeda dari taman-taman lainnya. Sebab selain menjadi RTH, taman ini juga menjadi konservasi hewan rusa dan kalkun.

Kabar Ruang ICU RSUD Tuban Terbakar Ternyata Hoax

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. R. Koesma Tuban kembali dirundung berita hoax. Ruang ICU rumah sakit di Jalan Dr. Wahidin Sudirohusodo itu dikabarkan terbakar, sehingga pasien dipindahkan, Kamis (30/1/2020).

Siap-siap ASN Tuban Terima Tunjangan Perbaikan Penghasilan

Anggota Korpri Pemkab Tuban mengikuti Pembinaan Mental yang diadakan Pengurus KORPRI Kabupaten Tuban, Jumat (20/12/2019) di Pendopo Kridho Manunggal Kabupaten. Kurang lebih 950 PNS dan CPNS Pemkab Tuban tampak antusias menyimak materi yang disampaikan.

Penganugerahan Desa Sadar Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Tingkat Nasional 2019

Inovasi dan Capaian Peserta Antarkan Desa Socorejo Tuban Terbaik

Pemerintah desa (Pemdes) Socorejo, Kecamatan Jenu kembali menunjukkan dedikasinya untuk terus berprestasi melalui inovasi. Desa pesisir utara di Kabupaten Tuban ini menjadi terbaik pertama desa sadar jaminan sosial ketenagakerjaan tingkat nasional tahun 2019.

Korban Puting Beliung Jegulo Terima Bantuan Logistik

Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) pada Rabu (13/11/2019) mengirim bantuan logistik ke korban angin puting beliung di Desa Jegulo, Kecamatan Soko.

BPBD Bergegas Kirim Logistik ke Korban Kebakaran Bancar

Korban kebakaran hebat di Kecamatan Bancar hari Minggu (10/11/2019) telah menerima bantuan logistik dari Pemerintah Kabupaten Tuban. Logistik untuk pemenuhan kebutuhan dasar korban bencana tersebut, disalurkan tim reaksi cepat Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD).

Sumur Keramat Bejagung Lor Dibersihkan

Hanya 'Tali Aris' yang Boleh Turun Ke Dasar Sumur

Sumur keramat di kompleks makam Sunan Asy'ari atau Sunan Bejagung Lor di Desa Bejagung, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban dibersihkan.