Gerilya Petani Tembakau Tapen di Tengah Pandemi
Teriknya matahari di kawasan persawahan Desa Tapen, Kecamatan Senori menggiring beberapa petani tembakau menepi. Mereka beranjak dari lahan tembakau menuju warung, sekedar melepas dahaga memesan es beserta kopi.