Paguyuban Sopir dan Pemilik Angkot di Tuban akan Gelar Demo?
Paguyuban pengemudi dan pemilik angkutan kota Lyn A, B, dan C Kabupaten Tuban mulai resah. Mereka berencana akan menggelar aksi unjuk rasa pada hari Kamis (9/8/2018).
Paguyuban pengemudi dan pemilik angkutan kota Lyn A, B, dan C Kabupaten Tuban mulai resah. Mereka berencana akan menggelar aksi unjuk rasa pada hari Kamis (9/8/2018).
Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP) Kabupaten Tuban menyatakan, daerah pertanian di wilayah utara mulai kekering pada musim kemarau tahun 2018 ini. Untuk itu perlu diantisipasi agar para petani tidak terlalu merugi.
Pada Senin (30/7/2018) yang lalu, Komandan Pangkalan Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (Danlanal) Semarang, Kolonel Laut (P) Heri Triwibowo berserta rombonganya mendatangi Mapolres Tuban.
Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Tuban, menargetkan sebanyak 11 kursi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) di Pemilihan Legislatif (Pileg) tahun 2019 mendatang.
Pengurus Karang Taruna Kecamatan Bangilan dikukuhkan Camat di hadapan puluhan ribu warga dan ratusan anggota komunitas dan lintas perguruan silat Tuban Selatan. Prosesi pengukuhan pengurus masa bhakti 2018 - 2023 ini dilakukan di lapangan Gelora 17 Agustus Bangilan, Ahad (22/7/2018).
Ratusan suporter berkostum Persebaya atau Bonek terpaksa dipulangkan saat hendak menyaksikan tim Persebaya berlaga menghadapi PSIS Semarang yang digelar di Magelang, Minggu (22/7/2018) sore.
Dinas Sosial dan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan anak (Dinsos, P3A) Kabupaten Tuban kumpulkan ketua dan bendahara karang taruna kecamatan se-Kabupaten Tuban, Rabu (11/7/2018). Mereka dikumpulkan di aula pertemuan lantai 2 kantor Dinsos P3A Tuban, Jl. Dr. Wahidin Sudirohusodo, Latsari, Kecamatan/Kabupaten Tuban mulai pukul 11.00 hingga 14.00 WIB.
Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Tuban, Budi Wiyana, Senin (09/07/2018) memberangkatkan rombongan kontingen Kabupaten Tuban pada kegiatan Perkemahan Bhakti Satuan Karya Pramuka Bhakti Husada (Pertida) ke-VI tingkat Jawa Timur.
Aspek penguatan Healt Safety Security Environment (HSSE) ‎dalam perusahaan minyak dan gas Pertamina EP Field Desa Rahayu, Kecamatan Soko terus dikuatkan oleh segenap jajaran management beserta karyawan.
Usai beralihnya pengelolaan Central Procesing Area (CPA) dari JOB PPEJ ke Pertamina EP Asset 4 Field Sukowati di Desa Rahayu, Kecamatan Soko, management perusahaan melanjutkan dengan silaturrahmi dan perkenalan sore tadi, Kamis (5/7/2018).