Skip to main content

Category : Tag: Rusak


Jalan Rusak Akibat Kendaraan Besar, Diduga Picu Kecelakaan

Kerusakan jalan poros Kecamatan sebagian besar diakibatkan mobil yang melebihi tonase. Sebab, beban yang harus di terima jalan tidak sesuai dengan kapasitas kekuatan selaiknya. Akibatnya, sejumlah pengguna jalan mengeluh takut celaka.

Jalan Belum Diaspal, Satu Keluarga Merasa Kesusahan

 Satu keluarga yang rumahnya berada turut jalan poros desa, sekaligus jalan penghubung antar kecamatan yang belum tersentuh aspal di Dusun Watukuwo, Desa Maindu menuturkan keluhannya selama ini.

DPUPR Sebut Over Tonase Tengarai Kerusakan Jalan

Kerusakan jalan yang terjadi di wilayah Kabupaten Tuban sudah lama ditengarai akibat muatan yang melebihi batas maksimal (over tonase) pada kendaraan angkutan. Sebab, ruas jalan harus menahan beban di atas kemampuannya.

Rusak Parah, Warga Tambal Jalan Jatirogo-Bancar

Sebuah pemandangan tak biasa ditontonkan dua warga di jalan poros Kecamatan Jatirogo-Bancar. Sejak pagi, dua orang tersebut tampak sibuk menata batu bercampur pasir dan tanah di lubang jalan yang rusak beberapa bulan terakhir ini.

Jalan Rusak Parah, Dinas Mengaku Tahun ini Diperbaiki

Akses jalan alternatif yang menghubungkan Kecamatan Bangilan dengan Kecamatan Tambakboyo dan Kerek, Kabupaten Tuban rusak parah. Sejumlah kerusakan parah terpantau di beberapa titik jalur Banjarworo - Kumpulrejo.

Menggelitik, Ini Aksi Warga Terhadap Jalan Rusak Parah

Jalan penghubung antara Desa Pucangan dengan Desa Pakel Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, kini kondisinya semakin rusak parah. Tak pelak jalan sepanjang satu kilometer itu banyak lubang bertebaran di beberapa titik, dan dikeluhkan warga.

Pertamina EP Komit Perbaiki Jalan Rusak Akibat Moving

PT Pertamina EP Asset 4 Field Cepu menjawab semua tuntutan warga Jamprong, Kecamatan Kenduruan, Kabupaten Tuban, Jawa Timur yang menuntut perusahaan agar memperbaiki jalan yang rusak akibat moving.