Skip to main content

Category : Tag: Si


PKL Semrawut Perlu Ditata Lebih Baik

 Penataan tempat Pedagang Kaki Lima (PKL) di Kabupaten Tuban perlu mendapatkan perhatian dari pemerintah kabupaten. Sebab, sebagaimana terlihat disekitar Alun-alun dan beberapa titik keramaian lainnya merupakan tempat yang strategis bagi mereka (PKL) untuk mengais rupiah dari para pengunjung.

Sungai di Sidomukti Tercemar, Diduga Akibat Limbah Pabrik

 Warga Desa Sidomukti, Kecamatan Kenduruan, Kabupaten Tuban mengeluhkan tercemarnya sungai desa setempat. Air yang mengalir tampak berwarna hitam dan berbau. Warga menduga sungai tercemar limbah yang diduga berasal dari salah satu pabrik tapioka yang beroperasi tidak jauh dari lokasi sungai.

Penambang Pasir Dulang Berkah dari Sisa Banjir Surut

Pasca banjir yang melanda wilayah bantaran sungai Bengawan Solo membawa berkah tersendiri bagi sebagian warga penambang pasir. Seperti halnya di wilayah Dusun Tawangsari, Desa Ngadirejo, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban pasir kualitas baik mudah ditemukan setelah banjir melanda wilayah setempat.

DPRD Berencana Koordinasi Dengan Dinkes Untuk Pengobatan Opi

 Ketua DPRD (Dewan Perwkilan Rakyat Daerah) Kabupaten Tuban, Miyadi mendatangi keluarga Ris Rizki Opiyanto, penderita ginjal bocor di kediamannya, Dusun Krajan, Desa Sidomukti, Kecamatan Kenduruan, Minggu sore (25/12/2016).

Rayakan Natal, Umat Kristen Singgahan Dapat Pengamanan

Umat kristiani di Kecamatan Singgahan dapat pengawalan penuh dalam perayaan Kebaktian Hari Raya Natal 2016. Kegiatan yang digelar di Gereja Kristen Jawa (GKJ) Desa Tunggulrejo, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban tersebut berlangsung penuh khitmad.

Jelang Natal dan Tahun Baru 2016

Polsek Bangilan Gelar Apel Operasi Lilin 2016

Pagi ini, anggota Kepolisian Sektor (Polsek) Bangilan menggelar apel pengamanan Natal dan Tahun baru 2017. Selain itu, apel pasukan Operasi Lilin Semeru tahun 2016 di halaman Mako Polsek Bangilan juga sekaligus persiapan pengamanan perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW yang diperingati siang ini, Minggu (25/12/2016).

Jelajah Tuban

Sumber Air di Gunungayar, Berpelesir dengan Keindahan Alami

da interaksi sosial apik di sekitar sumber air alami di tengah perkampungan, tepatnya di Desa Gunungayar, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban. Bagi Blokers yang hendak berpelesir dan mengharaka. keindahan alami serta aman di kantong, ulasan kali ini patut diperhatikan.

Nenek di Montong Terkena Infeksi pada Wajah

Tak Punya KIS, Selama Ini Warsiyem Berobat Biaya Pribadi

Nenek Warsiyem, seorang nenek asal Dusun Krajan, Desa Talangkembar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban yang terkena infeksi parah di bagian wajahnya selama ini berobat dengan biaya pribadi karena tak memiliki Kartu Indonesia Sehat (KIS) yang diperuntukan untuk penyandang masalah kesejahteraan sosial (PMKS).

Kaleidoskop 2016

Ketua DPRD: Serapan APBD 2016 Capai 90 Persen

 Upaya Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban dalam menyerap Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun anggaran 2016 masih belum maksimal jelang akhir tahun. Sebanyak Rp2,2 miliar realisasi penyerapan yang ditargetkan Pemkab di tahun ini untuk kebutuhan sejumlah dinas, masih belum terserap dengan efektif.