Skip to main content

Category : Tag: Tim


Pelantikan AMSI Jatim

Sah..! Pengurus AMSI Jatim Resmi Dilantik

Pengurus Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Daerah Jawa Timur, Jumat (10/8/2018) resmi dilantik. Pimpinan media yang hadir mewakili perusahaan legal dan terukur.

Pelantikan AMSI Jatim

Khidmat, Prosesi Pelantikan Pengurus AMSI

Prosesi pelantikan pengurus Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Jawa Timur periode 2017-2020 di gedung Grahadi Surabaya berjalan khidmat.

Pelantikan AMSI Jatim

Dialog Media Online Sebelum Pelantikan AMSI

Rangkaian acara pelantikan Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Daerah Jawa Timur, Jumat (10/8/2018) begitu berwarna. Termasuk dialog dengan berbagai pakar untuk mengurai kondisi media online kekinian, terutama hoax yang makin merajalela.

Selamat Atas Pengukuhan Pengurus AMSI Jatim

Segenap keluarga besar blokMedia Group Mengucapkan selamat atas dikukuhkannya pengurus Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Daerah Jawa Timur (Jatim) Periode 2017-2021.

Tiga Jembatan Timbang Jadi Percontohan Penerapan Odol

Sejak tanggal 1 Agustus 2018, Kementrian Perhubungan (Kemenhub) Republik Indonesia menerapkan tindakan tegas terhadap kendaraan angkutan barang Over Dimensi dan Over Load (Odol) yang mengangkut barang melebihi kapasitas.

Hari Pertama Odol, 96 Kendaraan Ditilang di Jembatan Timbang

 Terhitung mulai 1 Agustus 2018, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Republik Indonesia menerapkan tindakan tegas terhadap kendaraan angkutan barang Over Dimensi/Over Load (Odol) yang mengangkut barang melebihi kapasitas.

Ada Pembinaan U-18 di Turnamen Bola Voli Piala Bupati Tuban Cup II

Selain melombakan tim Putra (Pa), Putri (Pi) pada Turnamen Bola Voli Piala Bupati Tuban Cup II yang digelar oleh Pemerintah Desa dan Karang Taruna Rangka Gilang Sumberejo (RGS), Kecamatan Rengel, panitia penyelenggara juga menyematkan pertandingan U-18 di dalamnya.

IPSI Tuban Anjurkan Semua Perguruan dan Atlet Ikuti Kejuaraan

Banyaknya event perlombaan pencak silat yang dihelat mulai dari tingkat Kabupaten, Provinsi daerah, Nasional, hingga kejuaraan terbuka lingkup Internasional, Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Cabang Tuban selalu mendukung segala kegiatan positif tersebut untuk perguruan maupun para atlet wilayah Tuban yang turut serta di dalamya.

Upaya Memakmurkan Masjid, Tokoh Agama se-Jatim Musyawarah

‎Masjid sebagai tempat rumah ibadah umat Islam Dunia agaknya selalu diupayakan agar senantiasa terjaga nilai-nilainya. Tak hanya memperhatikan aspek fisik dari bangunan, namun juga esensi dari hakikat Masjid itu sendiri.

Liga 3 Regional Jatim Grup C

Hattrick Kalah, Ini Penjelasan Asisten Pelatih BWFC

Bumi Wali FC (BWFC) takluk dari Persedikab Kediri dengan skor 2-0 dalam pertandingan lanjutan Liga 3 Zona Jawa Timur (Jatim) 2018 yang digelar di stadion Loka Jaya, Tuban, Rabu (11/7/2018) sore. Asisten pelatih BWFC, Ainur Rofiq mengklaim faktor mental dan kematangan menjadi penyebab kekalahan ini.