Skip to main content

Category : Tag: Tin


#beritafoto

Gaya Pemeran Tuban Fashion Week yang Mengusung Batik

Fenomena Fashion Week telah menjangkiti para pemuda di Kabupaten Tuban. Untuk pertama kalinya, Tuban Fashion Week digelar di Jalan RA Kartini atau depan Kantor Kejaksaan Negeri Tuban, Kamis (4/8/2022).

1.448 Catin di Kabupaten Tuban Menikah pada Dzulhijjah 2022

Pada Bulan Dzulhijjah atau biasa orang jawa menyebutnya Ulan Besar menjadi bulan favorit untuk melangsungkan pernikahan, bulan ini dianggap bulan yang bagus untuk melangsungkan pernikahan. Hal ini terbukti dari banyaknya undangan pernikahan yang datang kerumah penulis.