Skip to main content

Category : Tag: Tuba


Haji 2017

Satu CJH Asal Jatirogo Gagal Berangkat

Satu calon jamaah haji (CJH) asal Dukuh Blimbing, Desa Demit, Kecamatan Jatirogo gagal berangkat haji tahun 2017. Pasalnya, CJH tersebut meninggal dunia beberapa waktu lalu.

Warga Simo Bangun Gapura dengan Galvalum

Peringatan hari kemerdekaan merupakan momen yang dinanti-nanti oleh semua warga Negara Indonesia. Seperti warga RT. 07 RW. 01 Desa Simo, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban misalnya. Sejak tadi malam, Sabtu (29/7/2017)  ramai bergotong royong membangun gapura kemerdekaan, tepatnya di Jl. Krapyak Simo atau lorong gang antara Madrasah Aliyah (MA) dan Madrasah Tsanawiyah (MTs) Matholi’ul Falah Simo.

Asset 4 Field Cepu Tunggu Kepastian Pengelolaan Blok Tuban

Kontrak pengelolaan Migas antara Pertamina-Petrochina di lapangan Blok Tuban akan berakhir bulan Februari 2018 mendatang. Sampai sekarang pemerintah belum mengumumkan siapa yang akan dipercaya melanjutkan pengelolaan lapangan tersebut.

KH. Nashiruddin Qodir Sendang Senori Tutup Usia

Pemakaman KH Nashir Dijadwalkan Maju Pukul 13.30 WIB

Sejak pagi, pelayat berbondong-bondong mendatangi Pondok Pesantren Daruttauhid Alhasaniyah, Sendang, Senori, Kabupaten Tuban Jawa Timur. Kedatangan warga tersebut dalam rangka melayat (Takziyah) atas wafatnya pendiri sekaligus pengasuh pondok tersebut, KH. Nashiruddin Qodir yang tutup usia, Jum'at (28/7/2017) malam sekitar pukul 23.00 WIB di Rumah Sakit Bhayangkara Surabaya.

Siswa LPIT Al Uswah Gelar Aksi Solidaritas Palestina

Aksi solidaritas untuk palestina kembali digelar oleh masyarakat Kabupaten Tuban. Setelah kemarin aksi solidaritas digelar oleh siswa Muhammadiyah Tuban, kali ini aksi tersebut juga digelar ratusan siswa-siswi LPIT Al Uswah Tuban.

Seluruh CHJ Kumpulkan Koper Pada 31 Juli

Menjelang pemberangkatan sebanyak 915 jamaah Calon Jamaah Haji (CJH) Kabupaten Tuban, yang akan berlangsung pada 1-2 Agustus di Pendopo Kridho Manunggal. Kemenag Tuban menjadwalkan, Senin 31 Juli seluruh CHJ untuk mengumpulkan koper.