Skip to main content

Category : Tag: Ud


Gudang Distributor Miras di Tuban Terbongkar

Sebuah gudang distributor minuman keras (miras) di Kabupaten Tuban terbongkar petugas gabungan Satpol PP, TNI, dan Polri, Kamis (27/2/2020) siang. Gudang itu berada di Desa Rayung, Kecamatan Senori.

Kades Se-Montong Siap Suskseskan Sensus Penduduk 2020

Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Tuban telah memulai tahapan Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) atau Sensus Penduduk tahun 2020 dengan melakukan Rapat Koordinasi ditingkat Kecamatan (Rakorcam), Selasa (18/2/2020).

Setiajit Bagikan Ribuan Kerudung

Kepala Dinas Energi dan Sumberdaya Mineral (ESDM) Provinsi Jawa Timur Setiajit membagikan ribuan kerudung pada ibu-ibu. Karena, dalam setiap kunjungannya ke desa-desa selalu disambut antusias oleh emak-emak.

Hari Pers Nasional 2020

RSUD Koesma Fasilitasi Medical Ceck Up Jurnalis

Dalam rangka Hari Pers Nasional (HPN) 2020, RSUD dr. R. Koesma Tuban bekerjasama dengan Ronggolawe Press Solidarity (RPS) menggelar bhakti sosial pemeriksaan kesehatan gratis bagi insan pers, Selasa (11/2/2020).

Kabar Ruang ICU RSUD Tuban Terbakar Ternyata Hoax

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. R. Koesma Tuban kembali dirundung berita hoax. Ruang ICU rumah sakit di Jalan Dr. Wahidin Sudirohusodo itu dikabarkan terbakar, sehingga pasien dipindahkan, Kamis (30/1/2020).

Diduga Konsleting Listrik, Gudang Tambak Udang di Jenu Terbakar

Gudang tambak udang tempat menyimpan pakan dan barang di Desa/Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, pada Minggu, (19/01/2020) siang sekitar pukul 12.00 WIB terbakar. Gudang tambak udang tersebut diketahui milik Maskuri (50) warga Kota Tuban. Api muncul diduga akibat dari konsleting listrik.