Skip to main content

Category : Tag: Un


Dosen dan Karyawan Yayasan Pendidikan Tertangkap Nyabu

Pelaku Sempat Buang Barang Bukti

Dua orang yang ditangkap jajaran Satreskoba Polres Tuban sempat berusaha membuang barang bukti berupa sabu dan peralatannya, begitu sadar ada petugas mendatangi lokasi penangkapan di Dusun Ngemplak, Kelurahan Sidorejo, Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban.

Dosen dan Karyawan Yayasan Pendidikan Tertangkap Nyabu

Penyabu Dosen Hukum Unang?

Salah satu pemakai sabu-sabu yang ditangkap jajaran Satreskoba Polres Tuban, dipastikan adalah pengajar atau dosen di Universitas Sunan Bonang (Unang) Tuban.

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Unirow Tuban

FISIP Unirow Kunjungi Markas bT

Beberapa dosen dan mahasiswa dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban mengunjungi kantor redaksi blokTuban.com (bT) di Perum Karang Indah AA 12, Kabupaten Tuban, Selasa (29/12/2015). Kunjungan yang dipimpin Dekan FISIP, Satya Irawatiningrum tersebut berlangsung sekitar 45 menit. Insan akademis ini tampak asyik berdiskusi dengan Pimpinan Redaksi (Pimred) bT, Edy Purnomo.

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Unirow Tuban

Dosen dan Mahasiswa FISIP Unirow, Kunjungi Kantor bT

Beberapa dosen dan mahasiswa dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban mengunjungi kantor redaksi blokTuban.com (bT) di Perum Karang Indah AA 12, Kabupaten Tuban, Selasa (29/12/2015).

Polisi Amankan 145 Motor Tak Sesuai Standart

Meski belum saatnya perayaan malam Tahun Baru 2016, tetapi Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Tuban sudah mengamankan 145 motor tak sesuai standart.

Hore! Tukang Becak Panen Rezeki

Tukang becak di kawasan wisata Sunan Bonang, Kabupaten Tuban, panen rezeki selama liburan Natal dan menjelang Tahun Baru 2016. Bagaimana tidak, peziarah dan wisatawan dari luar Tuban mempergunakan jasa mereka nyaris siang dan malam.

Terompet Plastik Geser Pasar Terompet Kertas

Terompet Plastik kian marak dan menjamur menjelang Tahun baru 2016 yang akan segera datang. Namun hal tersebut justru menjadi tantangan baru bagi penjual terompet kertas yang setiap tahunnya berjualan di Alun-alun kota Tuban.