Inilah Pemenang Cung dan Nduk Kabupaten Tuban 2018
Malam grand final Cung dan Nduk Tuban, 3 pasang finalis terpilih menjadi juara dan 2 pasang menjadi juara umum.
Malam grand final Cung dan Nduk Tuban, 3 pasang finalis terpilih menjadi juara dan 2 pasang menjadi juara umum.
Sebagai peraih juara 3 terbaik di Jawa Timur (Jatim) pada segi kunjungan wisata terbanyak tahun 2017 lalu, Kabupaten Tuban memiliki banyak potensi destinasi wisata menarik. Hampir diberbagai wilayah kecamatan se-Kabupaten Tuban memiliki karakteristik spot wisata tersendiri.
Meskipun masih dalam keadaan musim kemarau, angka peningkatan pariwisata yang ada di Kabupaten Tuban terus menjamur bak kondisi musim pengujan. Hal tersebut dibuktikan dengan adanya capaian prestasi terbaik ke-3 jumlah kunjungan wisata terlaris di Jawa Timur (Jatim).
Wahana Wisata Tubing Desa Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban resmi dibuka oleh Kepala Dinas Pariwisata, Kebudayaan Pemuda dan Olahraga (Disparbudpora) Kabupaten Tuban, Minggu (16/9/2018).
Berbicara tentang pariwisata, banyak hal yang perlu diperkuat demi menunjang kualitas suatu wisata. Entah itu desa wisata, maupun wisata desa. Namun secara ringkas, beberapa aspek tentang pariwisata dapat dikerucutkan dengan istilah 3S.
Sektor pariwisata di Kabupaten Tuban memiliki banyak jenis dan basis pada setiap wilayahnya. Banyak dari spot wisata desa maupun desa wisata Bumi Wali sebutan lain Kabupaten Tuban, sangat dimiminati masyarakat umum.
Berkat komunikasi yang baik destinasi wisata di Kabupaten Tuban berkembang pesat selama 2-3 tahun terakhir ini. Kabid Pariwisata Dinas Pariwisata,Kebudayaan,Pemuda dan Olahraga (Diparbudpora) Suwanto(50) mengatakan, berkat respon dan animo masyarakat yang tinggi 2 hingga 3 tahun ini tempat wista di Kabupaten Tuban berkembang signifikan.
Kapal TB Tampakan yang kandas di Pantai Socorejo, Jenu, Tuban kini kian diburu. Hal itu terjadi setelah bangkai kapal disulap oleh seniman Graffiti asal Kecamatan Tambakboyo, bernama Susanto dan kawan-kawannya menjadi spot foto yang ciamik.
Tak mau tertinggal dengan wilayah lain yang terus mengembangkan potensi lokal, Pemerintah Desa (Pemdes) Ngrejeng, kecamatan Grabagan ‎terus menggebut pembangunan desa.
Wakil Bupati (Wabup) Tuban, H. Noor Nahar Hussein bersama Kadisparbudpora, DLH dan BPBD Kabupaten Tuban, Selasa (7/8/2018) siang meninjau lokasi penemuan goa yang berada di areal tambang batu kapur Dusun Krajan, Desa Jadi, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban.