Skip to main content

Category : Tag: Capil


Disdukcapil Tuban Luncurkan Layanan Pelangi Biru Bersama Kemenag, Pengantin Baru Langsung Dapat KTP & KK Baru

Inovasi pelayanan publik kembali lahir dari kolaborasi apik antara Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) dan Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tuban. Program bernama Pelangi Biru atau Perubahan Langsung Identitas bagi Pengantin Baru resmi diluncurkan hari ini, Sabtu (26/7/2025), dengan tujuan memfasilitasi pasangan pengantin baru untuk langsung mendapat status Kawin pada KTP dan KK setelah akad nikah.

Perbedaan NIK di KTP-el dan Dokumen Lain, Mana yang Berlaku?

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (DISDUKCAPIL) Kabupaten Tuban menegaskan bahwa jika terdapat perbedaan Nomor Induk Kependudukan (NIK) antara KTP elektronik (KTP-el) dan dokumen kependudukan atau identitas lainnya, NIK yang berlaku adalah NIK yang tercantum pada KTP-el.