#blokTubanTV
Haul Pondok Gomang, Bagikan Bibit Kepada Petani di 10 Kabupaten
Haul Pondok Gomang, Bagikan Bibit Kepada Petani di 10 Kabupaten
Haul Pondok Gomang, Bagikan Bibit Kepada Petani di 10 Kabupaten
Tunjukkan solidaritas dan kebersamaan pasca Haul Sunan Bonang ke-510. Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban, bersama 305 pasukan kebersihan, turun ke jalan untuk kerja bakti membersihkan sampah.
Pengajian umum dalam rangka acara puncak Haul Ke-510 Syeikh Maulana Makhdum Ibrahim (Sunan Bonang) diselenggarakan di Alun-alun Kabupaten Tuban, Kamis (5/9/2019) malam.
Haul Sunan Bonang, Agenda tahunan yang diperingati setiap bulan suro (Muharrom), nampaknya membawa dampak terhadap destinasi wisata di Tuban, salah satunya Wisata Pantai Boom.
Menjelang acara puncak Haul Sunan Bonang ke-510, ratusan Pedagang Kaki Lima (PKL) dari Kabupaten Tuban maupun luar Kabupaten Tuban memadati area Alun-alun serta sejumlah Jalan Protokol di Kabupaten Tuban, Kamis (5/9/2019)
Heboh! Berbagai ekspresi anak warnai khitan massal haul sunan bonang
Dalam rangka acara puncak peringatan Haul Sunan Bonang ke-510 yang akan berlangsung, Kamis (5/9/2019), Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Tuban menerapkan parkir gratis untuk kendaraan bermotor di tepi jalan umum.
Kamis (5/9/2019) menjadi puncak peringatan Haul Sunan Bonang ke-510. Para pengunjung dari dalam kota maupun luar Tuban mulai berdatangan.
Kapal Nelayan Terbalik di Perairan Masalembu
Laut yang tenang tak melahirkan pelaut handal. Pepatah itu kini diyakini benar oleh 4 nelayan asal Kelurahan Karangsari, Kecamatan/Kabupaten Tuban. Mereka selamat usai insiden mengerikan di perairan Masalembu. Â