Skip to main content

Category : Tag: It


Vaksin PMK Indonesia Berasal dari 4 Negara Ini

Dalam Rapat Dengar Pendapat Komisi IV DPR RI bersama Eselon I Kementan, Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (PKH) melaporkan setidaknya ada empat negara yang akan membantu dalam vaksinasi hewan ternak.