Skip to main content

Category : Tag: Ng


Petugas Lakukan Pembasahan

Rumah dan kandang milik Sutinah (70) warga Dusun Jati, Desa Parangbatu, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban, Sabtu (14/1/2015) ludes terbakar. Tampak petugas tengah melakukan pembasahan di bagunan yang sudah rata dengan tanah.

Perabot Gerabah Sepi Peminat

Perabotan rumah tangga kini banyak didominasi dari bahan plastik, sehingga perabot berbahan tanah liat atau disebut gerabah sepi peminat. Tak hayal pengrajin asal Dusun Jetis, Desa Ngadirejo, Kecamatan Rengel, mengeluhkan pembeli yang mulai meninggalkan perabot gerabah.

Rumah Sutinah Saat Tebakar

Nahas dialami Sutinah (70) warga Dusun Jati, Desa Parangbatu, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban, Sabtu (14/1/2015). Sebab, hanya dalam hitungan jam, rumah dan kandang ternak miliknya hangus dilahap si jago merah.

RSUD Diduga Pulangkan Pasien Miskin

Trauma, Ayah Pasien Meninggal Pakai SKTM

Misbahul Munir (24), pasien asal Kelurahan Sendangharjo, Kecamatan Kota, Kabupaten Tuban, masih trauma untuk kembali menjalani perawatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Dr R Koesma Tuban. Ada alasan khusus yang masih terus diingatnya sampai sekarang.

Ombak Bersahabat Saat Sedekah Laut

Ombak saat sedekah laut yang digelar di Desa Kradenan, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, benar-benar tengah bersahabat. Tampak, kapal milik nelayan beberapa meter berada di bibir pantai saat kegiatan berlangsung.

Kilang Pertamina di TPPI

SW. Yudha: TPPI Harus Dimanfaatkan Negara

Dioperasikannya kilang minyak Pertamina di PT Trans Pacific Petrochemical Indotama (PT TPPI), Desa Remen, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, terus menuai reaksi positif. Bahkan, ke depan harus terus ditingkatkan produksinya dan menyerap tenaga kerja lokal yang sesuai kebutuhan kilang.

Apa Kabar Bumi Wali?

Sedekah Laut Digelar Nelayan Kradenan

Nelayan asal Desa Kradenan, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, menggelar sedekah laut hari ini, Sabtu (14/11/2015). Tampak, sejak pagi pemilik perahu telah bersiap-siap menyiapkan segala keperluan untuk upacara tahunan tersebut.

Seputar Kuliner

Menikmati Lezatnya Kepala Kambing Mbah Run

Masakan khusus kepala kambing ala Mbah Run di Warung Bonek, Desa Bangunrejo, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban, sudah tak asing bagi pecinta kuliner. Bukan hanya dari wilayah Tuban saja, pelanggan warung dengan nama lengkap pemilik Sakirun itu sudah sampai Bojonegoro, Nganjuk, Ngawi, Lamongan, bahkan ada yang dari Kabupaten Blora, Jawa Tengah.

9 Desember, Pilih Siapa Ya?

Masyarakat di Kabupaten Tuban, Jawa Timur, pada 9 Desember 2015 mendatang akan menggunakan hak pilih untuk calon pemimpinnya. Sudah ada dua pasang calon yang siap bertarung untuk melanjutkan pimpinan di Pemkab Tuban lima tahun mendatang. Hayoo... Pilih siapa ya?

Sekali Panen, Jeruk Mulyorejo Bisa 300 Ton

Hingga kini, Desa Mulyorejo, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, masih menjadi andalan atau desa percontohan untuk penanaman buah jeruk. Sebab, telah ada 125 hektare (ha) lahan pertanian yang dijubeli jeruk buah.